email: javasatu888@gmail.com
  • Beranda
  • PENDIDIKAN
  • KESEHATAN
  • EKONOMI
  • PEMERINTAHAN
  • POLITIK
  • HUKUM
  • OLAHRAGA
  • WISATA & KULINER
  • ESAI
Javasatu.com
Selasa, 20 Januari 2026
No Result
View All Result
Javasatu.com
No Result
View All Result

Debat Pamungkas Tiga Paslon Pilbup Malang ‘Bersilat’ Tekan Peredaran Narkoba

by Agung Baskoro
1 Desember 2020

Javasatu,Malang- Kabupaten Malang menjadi wilayah yang mendominasi atas kasus penyalahgunaan narkoba di Jawa Timur. Dan itu yang menjadi salah perdebatan dalam Debat Publik Pamungkas, paslon Bupati dan Wakil Bupati Malang, Selasa (1/12/2020) malam.

Debat Publik Pamungkas Pilkada Kabupaten Malang 2020 di Gedung DPRD Kabupaten Malang. (Foto: Agung Baskoro/Javasatu.com)

Dalam catatan dari Badan Narkotika Nasional (BNN) Kabupaten Malang, terutama di Kecamatan Lawang, Karangploso, Dau, Dampit dan Sumbermanjing Wetan, wilayah itu yang mendominasi peredaran narkoba.

Dimana yang mendominasi adalah kelompok remaja dengan rentang usia 21 hingga 25 tahun. Dan berasal dari kalangan pendatang, baik mahasiswa, pekerja dan lainnya.

Paslon nomor urut 1, HM Sanusi-Didik Gatot Subroto, Malang Makmur. (Foto: Agung Baskoro/Javasatu.com)

Paslon nomor urut 1, HM. Sanusi dan Didik Gatot Subroto menanggapi akan bersinergi dengan BNN Kabupaten Malang. Dengan menggelar operasi senyap guna menekan peredaran narkoba.

“Caranya bagaimana, kami akan berupaya untuk bisa memfasilitasi BNN agar bisa mengoptimalkan operasi senyap. Seperti transportasi dan fasilitas lainnya. Sedangkan melalui Perda dan Perbup akan kami gerak kan kegiatan masyarakat. Dalam rangka menekan peredaran narkoba,” ujar Sanusi.

Paslon nomor urut 2, Lathifah Shohib-Didik Budi Muljono, Malang Bangkit. (Foto: Agung Baskoro/Javasatu.com)

Sementara itu, Paslon nomor urut 2, Lathifah Shohib dan Didik Budi Muljono mempunyai cara lain, yaitu pencegahan lebih dini terutama pada lingkup sekolah. Serta memberikan edukasi ke masyarakat agar jangan terjerumus ke penyalahgunaan narkoba.

“Pencegahan sejak dini di lingkungan sekolah. Sementara itu juga pencegahan sekunder, agar pemakai yang sudah direhabilitasi tidak menjadi adiksi. Dan bagi pecandu rehabilitasi tidak akan berhenti dan agar tidak semakin meluas,” ujar Lathifah.

BacaJuga :

Polisi Tindak Tegas Sopir Bus Trans Jatim Ugal-ugalan di Gresik

PDAM Gresik Tanggap Cepat Perbaiki Pipa, Warga Puas Pelayanan URC

Paslon nomor urut 3, Heri Cahyono-Gunadi Handoko, Malang Jejeg. (Foto: Agung Baskoro/Javasatu.com)

Sedangkan paslon nomor urut 3, Heri Cahyono dan Gunadi Handoko akan mengandalkan sistem rehabilitasi yang berkelanjutan.

“Dari pantauan dan sepengetahuan kami, BNN sepertinya bekerja sendirian. Kami akan lakukan sinergi dan komunikasi dengan baik bersama BNN. Dari catatan kami, pecandu setelah direhabilitasi masih belum ada tindak lanjut. Dan pola preventif sepertinya belum efektif. Untuk itu rehabilitasi akan kami upayakan berkelanjutan hingga yang bersangkutan selesai menjalani rehabilitasi,” ujar Heri Cahyono.

Sebagai tambahan informasi, debat pamungkas digelar di Ruang Rapat Paripurna Gedung DPRD Kabupaten Malang, dengan durasi 2 jam mulai pukul 19.00 hingga 21.00 WIB. (Agb/Arf)

Bagikan ini:

  • Klik untuk berbagi di WhatsApp(Membuka di jendela yang baru) WhatsApp
  • Klik untuk berbagi di X(Membuka di jendela yang baru) X
  • Klik untuk membagikan di Facebook(Membuka di jendela yang baru) Facebook

BERITA TERBARU

Polisi Tindak Tegas Sopir Bus Trans Jatim Ugal-ugalan di Gresik

PDAM Gresik Tanggap Cepat Perbaiki Pipa, Warga Puas Pelayanan URC

Guru SD di Malang Diduga Aniaya Murid, Keluarga Tidak Terima

Bupati Malang Pastikan Siswa SMK Turen Belajar Tanpa Gangguan Konflik Yayasan

Kota Malang Tembus 50 Besar Nasional Proklim 2025

Program RT Berkelas Kota Malang, Warga Diminta Tak Asal Ajukan Bantuan

Wawali Kediri Tekankan Pelayanan Publik Cepat dan Bebas Keluhan

Rally Mobil Kuno Dongkrak Pariwisata dan Ekonomi Lokal Kota Kediri

Rehab Gedung Pemkab Kediri Capai 6 Persen, Ditargetkan Rampung Juni 2026

Kapolres Gresik Turun Langsung Pastikan Layanan Publik Bebas Keluhan

Prev Next

POPULER HARI INI

Rute, Tarif dan Jam Operasional Trans Jatim Malang Raya

Puisi Esai Denny JA ‘Rahasia yang Dibawa Mati’

Aktivis Akhera Soroti Framing Berita soal Fuad Maktour di Kasus Kuota Haji

Gowes Kemanusiaan di Malang Galang Dana untuk Korban Bencana

Atlet Sepeda Kota Batu Syafira El Zahra Meninggal Dunia Kecelakaan Lalu Lintas

BERITA LAINNYA

Wawali Kediri Tekankan Pelayanan Publik Cepat dan Bebas Keluhan

Rally Mobil Kuno Dongkrak Pariwisata dan Ekonomi Lokal Kota Kediri

Rehab Gedung Pemkab Kediri Capai 6 Persen, Ditargetkan Rampung Juni 2026

Hari Ketiga Pencarian ATR 42-500, TNI AU Kembali Kerahkan Helikopter Caracal

Aktivis Akhera Soroti Framing Berita soal Fuad Maktour di Kasus Kuota Haji

LAKSI Apresiasi BNN Usai Bongkar Pabrik Vape Narkoba Jaringan Internasional

ArumtaLa Rilis Lagu “Salam Sehat”, Angkat Fenomena Gila Olahraga di Indonesia

Wali Kota Semarang Tegaskan bersama Warga Dorong Penanganan Banjir Terowongan Tol

TNI Temukan Lokasi Jatuhnya Pesawat ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung Maros

Kapolres dan Ketua DPRD Pekalongan Terjun Langsung ke Banjir Sipait

Prev Next

POPULER MINGGU INI

Atlet Sepeda Kota Batu Syafira El Zahra Meninggal Dunia Kecelakaan Lalu Lintas

Rute, Tarif dan Jam Operasional Trans Jatim Malang Raya

Puisi Esai Denny JA ‘Rahasia yang Dibawa Mati’

Dua Dugaan Penyerobotan Tanah oleh Pemkot Malang Diadukan ke DPRD

Ayu Gembirowati Fransisca Latih Calon Wali Desa Dukung Indonesia Emas

  • Tentang Javasatu
  • Redaksi
  • Kebijakan Privasi
  • Pedoman Siber
  • Kode Perilaku Perusahaan
  • Perlindungan Wartawan

© 2026 Javasatu. All Right Reserved

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

  • Beranda
  • PENDIDIKAN
  • KESEHATAN
  • EKONOMI
  • PEMERINTAHAN
  • POLITIK
  • HUKUM
  • OLAHRAGA
  • WISATA & KULINER
  • ESAI

© 2026 Javasatu. All Right Reserved