email: javasatu888@gmail.com
  • Beranda
  • PENDIDIKAN
  • KESEHATAN
  • EKONOMI
  • PEMERINTAHAN
  • POLITIK
  • HUKUM
  • OLAHRAGA
  • WISATA & KULINER
  • ESAI
Javasatu.com
Minggu, 4 Januari 2026
No Result
View All Result
Javasatu.com
No Result
View All Result

Bacalon Wali Kota Batu Cak Nur dan Mas Heli akan Daftar ke KPU 28 Agustus

by Wiyono
22 Agustus 2024

JAVASATU.COM-BATU- Pasangan bakal calon (Bacalon) Wali Kota Batu Nurochman (Cak Nur) dan Heli Suyanto (Mas Heli) akan mendaftar ke Kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Batu pada Rabu, 28 Agustus 2024. Dua tokoh ini diusung oleh Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) dan Partai Gerindra. Pendaftaran mereka akan diiringi oleh para pendukung, pengurus, kader, dan simpatisan dari dua partai tersebut dan Koalisi Rakyat Kota Batu.

Bacalon Wali Kota Batu, Cak Nur-Mas Heli saat konferensi pers. (Foto: Wiyono/Javasatu.com)

Heli Suyanto, bakal calon Wakil Wali Kota, mengonfirmasi bahwa mereka telah memperoleh surat rekomendasi dari Dewan Pimpinan Pusat (DPP) PKB dan DPP Gerindra.

“Kami telah mendapatkan surat rekomendasi dan siap mendaftar di KPU Kota Batu. Kami meminta doa restu dan dukungan dari masyarakat Batu. Kami dan Cak Nur adalah asli warga Batu dan berprofesi sebagai petani sejak kecil,” jelas Heli Suyanto dalam konferensi pers di Hotel Jambu Luwuk, Kamis (22/8/2024).

Selain dukungan dari PKB dan Gerindra, pasangan ini juga mendapat dukungan dari Koalisi Rakyat Kota Batu, berbagai organisasi kemasyarakatan, dan Partai Keadilan Sejahtera (PKS).

“Insya Allah, teman-teman dari PKS akan bergabung dengan kami untuk memenangkan Pilkada Kota Batu pada 27 November 2024 mendatang,” tambah Heli.

Mereka juga merasa bersyukur karena telah mendapatkan dukungan penuh dari Prabowo Subianto dan Sekjen Gerindra Ahmad Muzani.

Nurochman, atau akrab disapa Cak Nur, menekankan kesiapan mereka menghadapi tahapan Pilkada, termasuk kelengkapan administrasi seperti SKCK.

BacaJuga :

Nala Fest 2025 Digelar di Batu, Kolaborasi Ladon Entertainment dan Lanal Malang

Libur Nataru, Polres Batu Siapkan Skema Atasi Macet dan Bencana

“Kami siap lahir batin untuk memimpin Kota Batu. Jika diberi amanah oleh masyarakat, kami akan fokus pada anggaran untuk pertanian dan berbagai program lainnya termasuk fasilitas olahraga,” tegas Cak Nur.

Setelah mendaftar, pasangan Nurochman-Heli Suyanto akan mengadakan deklarasi di GOR Gajahmada Kota Batu. Ia berujar Deklarasi nantinya diharapkan dapat memperkuat dukungan dari berbagai elemen masyarakat yang menginginkan perubahan dan kemajuan di Kota Batu.

Dengan banyaknya dukungan yang ada, pasangan calon Nurochman dan Heli Suyanto optimis dapat membawa visi dan misi untuk memajukan Kota Batu ke arah yang lebih baik. (Yon/Arf)

Bagikan ini:

  • Klik untuk berbagi di WhatsApp(Membuka di jendela yang baru) WhatsApp
  • Klik untuk berbagi di X(Membuka di jendela yang baru) X
  • Klik untuk membagikan di Facebook(Membuka di jendela yang baru) Facebook
Tags: Cak Nur-Mas HeliKPU Kota BatuPilkadaPilkada Kota Batu
ADVERTISEMENT

Tinggalkan BalasanBatalkan balasan

BERITA TERBARU

Viral Truk Tabrak Pagar SMK Turen Malang, YPTT Berikan Klarifikasi

HAB Kemenag ke-80, Kepsek SMP Maarif Al-Karimi Gresik Raih Anugerah PAIS LOVE 2025

Awal 2026, Polisi Musnahkan Arena Judi Sabung Ayam di Kalipare Malang

Kementerian PKP Nilai Kayutangan Heritage Malang Layak Jadi Percontohan Nasional

Awali 2026, KSPPS NU Dukun Soft Opening Kantor Baru

Majelis SIJI Gresik Konsisten Hidupkan Dakwah Jumat Pagi

OPINI: Fiskal untuk Indonesia Baru: Mengakhiri Kemiskinan dan Menyelamatkan Lingkungan

Pilkada Tak Langsung: Ketika Elite Partai Ingin Kembali Jadi Bos

Dinas PUTR Gresik Tangani 1.511 Titik Jalan Rusak Sepanjang 2025

Kemenimipas Catat Capaian Strategis 2025, Analis Apresiasi Arah Transformasi

Prev Next

POPULER HARI INI

Rute, Tarif dan Jam Operasional Trans Jatim Malang Raya

Viral Truk Tabrak Pagar SMK Turen Malang, YPTT Berikan Klarifikasi

Awal 2026, Polisi Musnahkan Arena Judi Sabung Ayam di Kalipare Malang

Awali 2026, KSPPS NU Dukun Soft Opening Kantor Baru

Strategi Disdik Jatim di 2026: Jamin Anggaran Pendidikan 20% Tetap Jadi Prioritas Utama

BERITA LAINNYA

OPINI: Fiskal untuk Indonesia Baru: Mengakhiri Kemiskinan dan Menyelamatkan Lingkungan

Pilkada Tak Langsung: Ketika Elite Partai Ingin Kembali Jadi Bos

Kemenimipas Catat Capaian Strategis 2025, Analis Apresiasi Arah Transformasi

Strategi Disdik Jatim di 2026: Jamin Anggaran Pendidikan 20% Tetap Jadi Prioritas Utama

Data Lengkap: Daftar 38 Sekolah di Malang Raya Penerima Bantuan Revitalisasi Sarpras

Investor Ritel Melejit, bluRDN Permudah Buka RDN Saham secara Digital

OPINI: Kebijakan Fiskal Digital untuk Transparansi dan Antikorupsi

Jelang Sertijab Dandim, Kodim Blora Jalani Verifikasi Korem 073

Apresiasi RAT Polda Metro Jaya, Polisi Dinilai Kian Dekat dengan Rakyat

Panglima TNI Pantau Pengamanan Tahun Baru 2026, Ribuan Personel dan Alutsista Dikerahkan

Prev Next

POPULER MINGGU INI

Rute, Tarif dan Jam Operasional Trans Jatim Malang Raya

Puisi Esai Denny JA ‘Rahasia yang Dibawa Mati’

Sempat Ricuh, Dua Kontainer Bantuan Warga Malang Raya di Sumut Akhirnya Bisa Didistribusikan

Konflik Kepemilikan SMK Turen Malang, Dua Yayasan Bertemu di Mapolsek Cari Solusi

Mayat Pria Mengapung di Sungai Molek Malang Teridentifikasi

  • Tentang Javasatu
  • Redaksi
  • Kebijakan Privasi
  • Pedoman Siber
  • Kode Perilaku Perusahaan
  • Perlindungan Wartawan

© 2026 Javasatu. All Right Reserved

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

  • Beranda
  • PENDIDIKAN
  • KESEHATAN
  • EKONOMI
  • PEMERINTAHAN
  • POLITIK
  • HUKUM
  • OLAHRAGA
  • WISATA & KULINER
  • ESAI

© 2026 Javasatu. All Right Reserved