email: javasatu888@gmail.com
  • Beranda
  • PENDIDIKAN
  • KESEHATAN
  • EKONOMI
  • PEMERINTAHAN
  • POLITIK
  • HUKUM
  • OLAHRAGA
  • WISATA & KULINER
  • ESAI
Javasatu.com
Selasa, 25 November 2025
No Result
View All Result
Javasatu.com
No Result
View All Result

Muhammad Salman Farisyi, Remaja Berkebutuhan Khusus dengan Lukisan Sakura yang Mendunia

by Redaksi Javasatu
13 Februari 2025

JAVASATU.COM- Muhammad Salman Farisyi (15), seorang remaja berkebutuhan khusus, mencuri perhatian dunia seni rupa dengan gaya melukis bunga sakura. Karyanya telah dikenal hingga Jepang dan Korea Selatan, bahkan ia aktif dalam berbagai pameran seni di kedua negara tersebut.

Muhammad Salman Farisyi, 15 tahun, remaja penyandang autis dengan gaya melukis bunga sakura yang dikenal sampai ke Jepang dan Korea Selatan. (Foto : Ist/Kir/Lasman Simanjuntak)

Menurut Kak Toto, pengajar seni bagi anak-anak disabilitas dan autisme di Jakarta, Salman telah dianggap sebagai seniman profesional.

“Setiap kali mengikuti pameran, ia selalu didampingi oleh para seniman profesional,” ujarnya, Kamis (13/2/2025).

Dilaporkan kontributor, Salman Simajuntak, gaya melukis sakura khas Salman berawal dari metode pointilisme yang diterapkan Kak Toto untuk melatih fokus dan konsentrasinya. Teknik ini menghasilkan lukisan dengan titik-titik kecil yang membentuk gambar. Inspirasi tema sakura sendiri berasal dari permintaan almarhum nenek Salman sebelum wafat.

“Saat dirawat di ICU, neneknya meminta dibuatkan lukisan pohon berbunga warna-warni, yang dimaksud adalah sakura. Saat lukisan selesai, neneknya sudah koma, lalu tak lama kemudian meninggal dunia,” tutur Kak Toto.

Kini, gaya melukis sakura telah menjadi ciri khas Salman dan mengantarkannya ke panggung seni internasional. “Ini adalah warisan terbaik dari neneknya, yang membuat Salman dikenal luas, khususnya di Jepang dan Korea Selatan,” tambah Kak Toto.

Inilah gaya melukis bunga sakura yang dikenal sampai ke Jepang dan Korea Selatan karya dari Muhammad Salman Farisyi, remaja penyandang autis yang sangat kreatif. (Foto : Ist/Kir/Lasman Simanjuntak)

Salman merupakan putra dari Dr. Ir. Sofwan Farisyi, MM dan Amalia Dina, SE. Kehadirannya dalam keluarga adalah hasil perjuangan panjang selama 13 tahun, melalui enam kali program bayi tabung. Salman lahir di Jakarta pada 15 Februari 2009 dan saat ini menempuh pendidikan di Cikal Inclusive Education, Lebak Bulus, Jakarta Selatan.

BacaJuga :

Menhan dan Panglima TNI Tegaskan Penguatan Pertahanan sebagai Kunci Stabilitas Nasional

Single “Hidup dan Cinta” Bend Of The Rivers Terinspirasi Perjuangan Arul Dampingi Istri Sakit

Untuk informasi lebih lanjut, karya-karya Salman dapat dilihat melalui Instagram @msalman_gallery atau dihubungi melalui kontak M. Salman Gallery (0818-966-425). (Arf)

Bagikan ini:

  • Klik untuk berbagi di WhatsApp(Membuka di jendela yang baru) WhatsApp
  • Klik untuk berbagi di X(Membuka di jendela yang baru) X
  • Klik untuk membagikan di Facebook(Membuka di jendela yang baru) Facebook

Menyukai ini:

Suka Memuat...

Tinggalkan BalasanBatalkan balasan

BERITA TERBARU

Hari Guru, Dindik Kabupaten Malang Komitmen Tingkatkan Mutu Pendidikan dan Tuntaskan Status Honorer

Polres Malang Salurkan 4.000 Liter Air Bersih untuk Warga Lawang Terdampak Longsor

DPRD Kabupaten Malang Soroti Kebutuhan Guru dan Pendidikan di Hari Guru Nasional 2025

Tirta Kanjuruhan Klarifikasi Pembangunan SPAM Putukrejo: Semua Prosedur Sudah Sesuai

Pramuka Kota Malang Kirim Tim Trauma Healing untuk Anak Korban Erupsi Semeru

Hari Guru di MI Al-Karimi Gresik: Garda Terdepan Mencerdaskan Anak Bangsa

Polisi Bagikan Masker untuk Pengendara Terdampak Debu Semeru

OPINI: Guru Lagu lan Guru Wilangan

Demo Dukung Pembukaan Jalan Tembus Griya Shanta Mengiringi Sidang di PN Malang

Menhan dan Panglima TNI Tegaskan Penguatan Pertahanan sebagai Kunci Stabilitas Nasional

Prev Next

POPULER HARI INI

Rute, Tarif dan Jam Operasional Trans Jatim Malang Raya

OPINI: Guru Lagu lan Guru Wilangan

Demo Dukung Pembukaan Jalan Tembus Griya Shanta Mengiringi Sidang di PN Malang

DPRD Kabupaten Malang Soroti Kebutuhan Guru dan Pendidikan di Hari Guru Nasional 2025

Tirta Kanjuruhan Klarifikasi Pembangunan SPAM Putukrejo: Semua Prosedur Sudah Sesuai

BERITA LAINNYA

OPINI: Guru Lagu lan Guru Wilangan

Menhan dan Panglima TNI Tegaskan Penguatan Pertahanan sebagai Kunci Stabilitas Nasional

TNI Perkuat Reformasi Birokrasi, Komitmen Bangun Aparatur Profesional dan Bersih

Single “Hidup dan Cinta” Bend Of The Rivers Terinspirasi Perjuangan Arul Dampingi Istri Sakit

Blitar Ekraf Kolaborart Festival 2025: Tunjukkan Kreativitasmu, Mari Gabung

TNI Bantu Penyelamatan Badak Jawa di Taman Nasional Ujung Kulon

Kepala BNN Tekankan Peran Pelajar RI di Luar Negeri untuk Indonesia Emas 2045

BRI Kirim Bantuan untuk Warga Terdampak Erupsi Semeru di Lumajang

Diinisiasi NYC, KNPI dan NAMYO: Bogor Jadi Pusat Pertemuan Duta Besar Menuju Konferensi Asia Afrika ke-71

Koramil Pronojiwo Intensifkan Patroli Malam di Zona Merah Semeru untuk Amankan Warga

Prev Next

POPULER MINGGU INI

Rute, Tarif dan Jam Operasional Trans Jatim Malang Raya

Blitar Ekraf Kolaborart Festival 2025: Tunjukkan Kreativitasmu, Mari Gabung

Gunung Semeru Keluarkan Awan Panas, Sejumlah Warga Mulai Mengungsi

Verifikasi Lapangan Sah, Tapi Ganti Rugi Lahan 7 Warga Pujon Masih Remang-Remang

Erupsi Semeru, Sejumlah Rumah di Dusun Sumbersari Kamar A Rusak Parah

  • Tentang Javasatu
  • Redaksi
  • Kebijakan Privasi
  • Pedoman Siber
  • Kode Perilaku Perusahaan
  • Perlindungan Wartawan

© 2025 Javasatu. All Right Reserved

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

  • Beranda
  • PENDIDIKAN
  • KESEHATAN
  • EKONOMI
  • PEMERINTAHAN
  • POLITIK
  • HUKUM
  • OLAHRAGA
  • WISATA & KULINER
  • ESAI

© 2025 Javasatu. All Right Reserved

%d