email: javasatu888@gmail.com
  • Beranda
  • PENDIDIKAN
  • KESEHATAN
  • EKONOMI
  • PEMERINTAHAN
  • POLITIK
  • HUKUM
  • OLAHRAGA
  • WISATA & KULINER
  • ESAI
Javasatu.com
Senin, 12 Januari 2026
No Result
View All Result
Javasatu.com
No Result
View All Result

Eks Komandan OPM Yeremias Foumair Kembali ke NKRI: “Saya Bosan Hidup dalam Ketakutan”

by Syaiful Arif
17 Mei 2025

JAVASATU.COM- Setelah bertahun-tahun bergabung dengan kelompok separatis, Yeremias Foumair, eks Komandan Batalyon Ayosami dari Organisasi Papua Merdeka (OPM) Kodap IV/Sorong Raya, menyatakan ikrar setia kepada Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI), Kamis (15/5/2025).

(Foto: Puspen TNI)

Ikrar dilakukan secara terbuka di Kampung Fuog, Distrik Aifat Selatan, Kabupaten Maybrat, Papua Barat Daya. Upacara dipimpin Komandan Satgas 501/BY, Letkol Inf Yakhya Wisnu Arianto, dan disaksikan oleh Kadis Pendapatan Daerah Maybrat Mellianus Saa, keluarga Yeremias, serta tokoh masyarakat setempat.

“Saya rindu anak dan istri saya. Saya lelah hidup di hutan, dalam ketakutan dan penderitaan. Kini saya sadar, jalan kekerasan tak membawa perubahan. Saya bosan hidup dalam ketakutan,” kata Yeremias kepada aparat.

Kembalinya Yeremias menambah daftar panjang eks anggota OPM yang memilih kembali ke pangkuan negara, seiring masifnya pendekatan humanis dan pembangunan sosial oleh TNI di Papua.

Dansatgas 501/BY menyebut keputusan Yeremias sebagai momentum perubahan.

“Ia ingin hidup damai bersama keluarga. Kami menyambutnya dengan tangan terbuka,” ujar Letkol Yakhya.

Kadispenda Maybrat, Mellianus Saa, menyampaikan apresiasi kepada Satgas 501/BY. Menurutnya, keberhasilan membina mantan separatis merupakan bukti pendekatan yang memanusiakan manusia.

BacaJuga :

Satu DPO Gangster Gresik Serahkan Diri, Polisi Minta Pelaku Lain Ikuti Jejaknya

GRIB Jaya Soroti Hotel Eka Mandiri Sengkaling Malang yang Terbengkalai

“Banyak masyarakat dari hutan yang kini pulang ke kampung. Ini karena komunikasi dan pendekatan yang menyentuh hati,” katanya.

Pangkoops TNI Habema, Mayjen Lucky Avianto, menegaskan bahwa kehadiran TNI di Papua bukan untuk menciptakan konflik, melainkan menjamin rasa aman dan hak dasar masyarakat, termasuk Papua.

Dari Mabes TNI di Cilangkap, Kapuspen TNI Mayjen Kristomei Sianturi menyebut kembalinya Yeremias sebagai kemenangan nilai-nilai kebangsaan atas paham separatis.

“Ini simbol bahwa NKRI adalah rumah bersama. TNI selalu membuka pintu bagi siapa pun yang ingin kembali ke pangkuan Ibu Pertiwi,” tegas Kristomei.

TNI, kata dia, akan terus menjalankan pendekatan profesional, dialogis, dan humanis dalam menjaga keutuhan bangsa di Papua. (Saf)

Bagikan ini:

  • Klik untuk berbagi di WhatsApp(Membuka di jendela yang baru) WhatsApp
  • Klik untuk berbagi di X(Membuka di jendela yang baru) X
  • Klik untuk membagikan di Facebook(Membuka di jendela yang baru) Facebook

Menyukai ini:

Suka Memuat...
Tags: Puspen TNI

Tinggalkan BalasanBatalkan balasan

BERITA TERBARU

Satu DPO Gangster Gresik Serahkan Diri, Polisi Minta Pelaku Lain Ikuti Jejaknya

GRIB Jaya Soroti Hotel Eka Mandiri Sengkaling Malang yang Terbengkalai

OPINI: KIP Inovatif, Pendidikan Cerdas untuk yang Salah Sasaran

Wali Kota Wahyu Dorong Koperasi Merah Putih Jadi Pilar Ekonomi Rakyat

MA Refah Islami Gresik Bekali Santri Menuju Perguruan Tinggi Melalui Campus Expo

Kapolresta Malang Kota di Era Kombes Pol Nanang Haryono

PWI Jatim Siapkan Lomba Karya Jurnalistik di HPN 2026, Hadiah Piala Prapanca

Tiga Kasat Berganti, Ini Susunan Pejabat Baru Polresta Malang Kota

Atlet Taekwondo Emas SEA Games 2025, Alfi Kusuma Naik Pangkat Jadi Letnan Satu

Wali Kota Malang Wahyu Hidayat Raih Anugerah Kebudayaan PWI Pusat 2026

Prev Next

POPULER HARI INI

Rute, Tarif dan Jam Operasional Trans Jatim Malang Raya

Puisi Esai Denny JA ‘Rahasia yang Dibawa Mati’

Satu DPO Gangster Gresik Serahkan Diri, Polisi Minta Pelaku Lain Ikuti Jejaknya

GRIB Jaya Soroti Hotel Eka Mandiri Sengkaling Malang yang Terbengkalai

Kapolresta Malang Kota di Era Kombes Pol Nanang Haryono

BERITA LAINNYA

OPINI: KIP Inovatif, Pendidikan Cerdas untuk yang Salah Sasaran

PWI Jatim Siapkan Lomba Karya Jurnalistik di HPN 2026, Hadiah Piala Prapanca

Atlet Taekwondo Emas SEA Games 2025, Alfi Kusuma Naik Pangkat Jadi Letnan Satu

Ifan Seventeen Rilis “Jangan Paksa Rindu (Beda)”, Kisah Cinta yang Tak Lagi Sama

Second Semester Rilis Single “:)”, Curhat Emosional tentang Dighosting

OPINI: Kebijakan Fiskal, Kunci Indonesia Keluar dari Middle Income Trap

Analis Nilai Polri di Bawah Presiden dan Kapolri Disetujui DPR Sesuai Amanat Reformasi

Kapolres Boyolali Pastikan Pengamanan Puncak Hari Desa Nasional 2026

Pemkab Kediri Gandeng PTPN, Akses Jalan Sekolah Rakyat Plosoklaten Segera Dibangun

Bupati Blitar Ajak ASN Terapkan Pola Hidup Sehat Lewat Senam Chi Kung

Prev Next

POPULER MINGGU INI

Rute, Tarif dan Jam Operasional Trans Jatim Malang Raya

Puisi Esai Denny JA ‘Rahasia yang Dibawa Mati’

Dualisme Yayasan STM Turen Memanas, Ribuan Siswa Terancam Kehilangan Hak Belajar

Konflik Dualisme Yayasan, 1.600 Siswa STM Turen Malang Terpaksa Libur Sekolah

YPTT Bantah Intervensi STM Turen, Tegaskan Hanya Duduki Kantor Yayasan

  • Tentang Javasatu
  • Redaksi
  • Kebijakan Privasi
  • Pedoman Siber
  • Kode Perilaku Perusahaan
  • Perlindungan Wartawan

© 2026 Javasatu. All Right Reserved

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

  • Beranda
  • PENDIDIKAN
  • KESEHATAN
  • EKONOMI
  • PEMERINTAHAN
  • POLITIK
  • HUKUM
  • OLAHRAGA
  • WISATA & KULINER
  • ESAI

© 2026 Javasatu. All Right Reserved

%d