email: javasatu888@gmail.com
  • Beranda
  • PENDIDIKAN
  • KESEHATAN
  • EKONOMI
  • PEMERINTAHAN
  • POLITIK
  • HUKUM
  • OLAHRAGA
  • WISATA & KULINER
  • ESAI
Javasatu.com
Jumat, 9 Januari 2026
No Result
View All Result
Javasatu.com
No Result
View All Result

Dua Makam Sunan di Gresik Segera Dibuka untuk Peziarah

by Sudasir Al Ayyubi
13 September 2021

JAVASATU-GRESIK- Dua wisata religi berupa makam sunan yakni, Syekh Maulana Malik Ibrahim dan Sunan Giri segera dibuka untuk peziarah atau wisatawan oleh Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Gresik.

Himbauan penerapan prokes yang terpasang di salah satu sudut arel Makam Syekh Maulana Malik Ibrahim. (Foto: Sudasir Al Ayyubi/Javasatu.com)

Hal ini diketahui kondisi saat ini di Kabupaten Gresik sudah memasuki Pemberlakukan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) level 2.

Tata Usaha Yayasan makam Syekh Maulana Malik Ibrahim, Abdul Wahab mengatakan, bahwa sejak tanggal 3 Juli 2021 makam Syekh Maulana Malik Ibrahim Gresik sudah ditutup. Namun sejak PPKM Level 2 sudah mulai dibuka kembali.

“Sudah satu Minggu makam sudah dibuka kembali tapi tetap protokol kesehatan (prokes) ketat,”kata Wahab, Senin (13/9/2021).

Meski sudah dibuka, dituturkan Wahab, pada hari biasa jumlah kunjungan peziarah tidak ramai. Namun yang ramai pada hari Sabtu dan Minggu dengan rata – rata pengunjung sampai 200 orang.

“Alhamdulillah makam sudah dibuka kembali meski ramai hanya hari Sabtu dan Minggu” ungkap Wahab kepada awak media.

Pihaknya juga menghimbau kepada masyarakat yang berziarah untuk tetap pakai masker dan sudah disiapkan tempat cuci tangan di area makam.

BacaJuga :

Dukung Swasembada Pangan, Polres Gresik Panen Jagung Serentak

Siswa SMK Bumi Aswaja Gresik Belajar Otomotif dan Elektronika di BBPPMPV-BOE Malang

“Sebelum memasuki areal makam, pengunjung juga dicek dan harus mentaati aturan prokes” kata Wahab.

Tak hanya di makam Syekh Maulana Malik Ibrahim. Wisata religi Sunan Giri juga sudah mulai dibuka kembali untuk pengunjung.

Pantauan di lapangan, untuk pengunjung di makam Sunan Giri Gresik dibatasi mulai dari pukul 07.00 WIB sampai 16.00 WIB.

Pengunjung makam Syekh Maulana Malik Ibrahim, Muzaki asal Surabaya bersama istri. (Foto: Sudasir Al Ayyubi/Javasatu.com)

Salah satu pengunjung makam Syekh Maulana Malik Ibrahim, Muzaki asal Surabaya merasa senang dibuka kembali wisata religi atau makam sunan.

“Iya senang mas. Karena sudah lama tidak berziarah ke makam sunan di Gresik” ungkapnya.

Baca Juga:
  • PTPN2 Diduga Lakukan Penyimpangan Aset Kemenkeu Berlabel SHGU
  • Pengedar Narkoba Jaringan Lapas Ditangkap Polisi Blitar
  • Pohon Kelapa Seperti Ular Naga di Desa Naga Kesiangan Sergai

Terpisah, Sekretaris Dinas Perhubungan Gresik, Muhammad Amri menjelaskan, dengan dibukanya kedua wisata religi tersebut, pihaknya akan segera merespon terkait penataan transportasi yang selama ini ada sedikit miskomunikasi.

“Intinya Dishub akan segera membenahi sarana dan prasarana khususnya transportasi untuk memudahkan pengunjung yang akan berziarah ke makam Sunan Giri dan Makam Syekh Maulana Malik Ibrahim” ungkap Amri kepada awak media. (Bas/Saf)

Bagikan ini:

  • Klik untuk berbagi di WhatsApp(Membuka di jendela yang baru) WhatsApp
  • Klik untuk berbagi di X(Membuka di jendela yang baru) X
  • Klik untuk membagikan di Facebook(Membuka di jendela yang baru) Facebook
Tags: Dishub GresikSunan GiriSyekh Maulana Malik IbrahimWisata GresikWisata Religi Gresik

Tinggalkan BalasanBatalkan balasan

BERITA TERBARU

Dukung Swasembada Pangan, Polres Gresik Panen Jagung Serentak

Aice Got You! Hadirkan Panggung Bakat Lokal, Dorong Generasi Muda Berkarya di Daerah

Sambut HPN 2026, JMSI Jatim Gelar Doa Bersama di Rumah Anak Yatim Sidoarjo

YPTT Bantah Intervensi STM Turen, Tegaskan Hanya Duduki Kantor Yayasan

Apresiasi Keberhasilan Swasembada Pangan Prabowo, Analis Dorong Penguatan Kesejahteraan Petani

Siswa SMK Bumi Aswaja Gresik Belajar Otomotif dan Elektronika di BBPPMPV-BOE Malang

Dialog Interaktif Dorong Sinergi Desa Wisata, Pariwisata Kota Batu Siap Melesat

BCA Digital dan Food Bank Indonesia Salurkan 500 Porsi Makanan untuk Lansia dan Ojol di Jakarta

Nelayan Lumpur Gresik Ditemukan Meninggal Mengapung di Perairan Manyar

Kejari Kota Malang dan Polresta Siap Adaptasi KUHP Baru, Cegah Berkas Kasus Bolak-Balik

Prev Next

POPULER HARI INI

Rute, Tarif dan Jam Operasional Trans Jatim Malang Raya

Konflik Dualisme Yayasan, 1.600 Siswa STM Turen Malang Terpaksa Libur Sekolah

Jejak Spiritual Nyai Ageng Pinatih, Rebo Awal Jadi Perekat Warga dan Mahasiswa UNAIR

YPTT Bantah Intervensi STM Turen, Tegaskan Hanya Duduki Kantor Yayasan

Dialog Interaktif Dorong Sinergi Desa Wisata, Pariwisata Kota Batu Siap Melesat

BERITA LAINNYA

Aice Got You! Hadirkan Panggung Bakat Lokal, Dorong Generasi Muda Berkarya di Daerah

Sambut HPN 2026, JMSI Jatim Gelar Doa Bersama di Rumah Anak Yatim Sidoarjo

Apresiasi Keberhasilan Swasembada Pangan Prabowo, Analis Dorong Penguatan Kesejahteraan Petani

BCA Digital dan Food Bank Indonesia Salurkan 500 Porsi Makanan untuk Lansia dan Ojol di Jakarta

Polres Brebes Luncurkan SPPG Kotabaru, Salurkan 1.692 Porsi MBG untuk Siswa

Presiden Prabowo: Bangsa Tak Merdeka Jika Pangan Masih Impor

Pangkoopsud II Pimpin Sertijab Tiga Komandan Lanud di Makassar

Bakamla Pulangkan Enam Nelayan WNI yang Terdampar di Perairan Timor Leste

Peran TNI Wujudkan Swasembada Pangan Nasional Diapresiasi Presiden Prabowo

Sidang Gugatan Wanprestasi Developer Perumahan di Kediri, Kuasa Hukum Tegaskan Tidak Cari Untung

Prev Next

POPULER MINGGU INI

Rute, Tarif dan Jam Operasional Trans Jatim Malang Raya

Puisi Esai Denny JA ‘Rahasia yang Dibawa Mati’

Viral Truk Tabrak Pagar SMK Turen Malang, YPTT Berikan Klarifikasi

Dualisme Yayasan STM Turen Memanas, Ribuan Siswa Terancam Kehilangan Hak Belajar

Strategi Disdik Jatim di 2026: Jamin Anggaran Pendidikan 20% Tetap Jadi Prioritas Utama

  • Tentang Javasatu
  • Redaksi
  • Kebijakan Privasi
  • Pedoman Siber
  • Kode Perilaku Perusahaan
  • Perlindungan Wartawan

© 2026 Javasatu. All Right Reserved

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

  • Beranda
  • PENDIDIKAN
  • KESEHATAN
  • EKONOMI
  • PEMERINTAHAN
  • POLITIK
  • HUKUM
  • OLAHRAGA
  • WISATA & KULINER
  • ESAI

© 2026 Javasatu. All Right Reserved