email: javasatu888@gmail.com
  • Beranda
  • PENDIDIKAN
  • KESEHATAN
  • EKONOMI
  • PEMERINTAHAN
  • POLITIK
  • HUKUM
  • OLAHRAGA
  • WISATA & KULINER
  • ESAI
Javasatu.com
Kamis, 15 Januari 2026
No Result
View All Result
Javasatu.com
No Result
View All Result

Gotong Royong Adalah Ciri Khas Bangsa Indonesia

by Syaiful Arif
3 Mei 2020

Javasatu,Malang- Paguyuban Sosial Marga Tionghoa Indonesia (PSMTI) Malang Kota bersama Persatuan Islam Tionghoa Indonesia (PITI) Malang melakukan aksi sosial kemanusiaan bersama PCNU Kota Malang dengan memberikan bantuan sembako dan mie instan kepada warga di sekitar klinik NU di Jalan Aris Munandar Kota Malang yang terdampak covid-19. Minggu (3/5/2020).

Nampak penasehat PITI Malang, H. moch. Anton, bersama Wakil Walikota Malang, H. Sofyan Edi Jarwoko saat memberikan bantuan. (Foto : EM-HumKotMlg)
Nampak penasehat PITI Malang, H. moch. Anton, bersama Wakil Walikota Malang, H. Sofyan Edi Jarwoko saat memberikan bantuan. (Foto : EM-HumKotMlg)

Penasehat PITI dan mantan Walikota Malang Periode 2013-218 H. Moch. Anton mengatakan agar bantuan ini tepat sasaran kepada warga yang berdampak covid-19.

“Ini sangat membahagiakan bagi saya, kami berharap apa yang sudah dikontribusikan ini bisa tepat sasaran kepada masyarakat yang berdampak, mudah-mudahan terus berlanjut” ujar Abah Anton.

Selanjutnya Wawali Sofyan Edi Jarwoko menyampaikan 4 konsep dalam menghadapi covid-19 ini. Pertama upaya preventif, dengan physical distancing, kedua adalah tindakan, upaya menyehatkan kembali, yang ketiga tracing, mendeteksi orang-orang yang berpotensi tinggi tertular virus dari pasien positif Covid-19 karena ciri khas virus ini sangat cepat penyebarannya dan yang keempat tahapan menyelesaikan akibat atau dampak covid-19.

“Sederhananya yang sehat, ayo dijaga sama-sama supaya terjaga tetap sehat,  yang kurang sehat bagaimana kembalikan supaya sehat kembali, yang sakit ini adalah akan diobati supaya kembali sehat” kata Edi.

Lebih jauh Edi menambahkan, tolong menolong dan gotong royong merupakan ciri khas asli bangsa Indonesia.

“Hari ini kita melihat satu kejadian yang betul-betul asli Indonesia yaitu gotong royong, tolong menolong, yang lebih membantu yang kurang. Kita kembali ke sana semoga hikmah covid-19 ini mampu kita kembali ke jadi diri bangsa indonesia yang nilai-nilai luhur nya sungguh luar biasa” pungkas Sofyan Edi.

BacaJuga :

Nama Kades Mendalanwangi Mencuat sebagai Kandidat Ketua KONI Kabupaten Malang

Pemagaran Lahan di Supit Urang, Warga dan Pemkot Malang Berselisih

(Foto : EM-HumKotMlg)
(Foto : EM-HumKotMlg)

Hadir pada kegiatan ini, Walikota Malang Periode 2013-2018 H. Moch. Anton, Ketua PCNU Kota Malang Dr. Isroqunnajah M.Ag, Ketua RAIS Syuriah PC NU Kota Malang, KH. Chamzawi, Ketua Umum PSMTI Malang Kota Dr dr H Sugiharta Tandya, SpPK, dan Ketua Forum Komunikasi Warga Tionghoa Malang Raya (FKWTMR) Linggaryanto Budi Utomo. Banyak tokoh yang hadir disini menunjukkan suasana asli Malang yang guyub rukun. (EM-HumKotMlg)-(Saf/Arf)

Bagikan ini:

  • Klik untuk berbagi di WhatsApp(Membuka di jendela yang baru) WhatsApp
  • Klik untuk berbagi di X(Membuka di jendela yang baru) X
  • Klik untuk membagikan di Facebook(Membuka di jendela yang baru) Facebook

BERITA TERBARU

Nama Kades Mendalanwangi Mencuat sebagai Kandidat Ketua KONI Kabupaten Malang

OPINI: Evaluasi Efektivitas Program Banyuwangi Hijau Melalui Digitalisasi Kebijakan Fiskal

Ayu Gembirowati Fransisca Latih Calon Wali Desa Dukung Indonesia Emas

Pemagaran Lahan di Supit Urang, Warga dan Pemkot Malang Berselisih

TNI Raih Predikat A Pelayanan Prima di Indeks Pelayanan Publik 2025

Kota Kediri dan Kota Madiun Satukan Kekuatan Ekonomi Antardaerah

Sertijab Kapolres Malang, AKBP Danang Setiyo Pamit Setelah Setahun Bertugas

Kapolres Batu AKBP Aris Purwanto Siap Lanjutkan Program AKBP Andi Yudha

Dua Dugaan Penyerobotan Tanah oleh Pemkot Malang Diadukan ke DPRD

HKTI Kabupaten Malang Kukuhkan 1.000 Pengurus Kecamatan, Perkuat Kedaulatan Pangan Desa

Prev Next

POPULER HARI INI

Dua Dugaan Penyerobotan Tanah oleh Pemkot Malang Diadukan ke DPRD

Asep Kusdinar dan Prof Bisri Orkestrasi Sepak Bola Senang Jatim

Rute, Tarif dan Jam Operasional Trans Jatim Malang Raya

Ayu Gembirowati Fransisca Latih Calon Wali Desa Dukung Indonesia Emas

Puisi Esai Denny JA ‘Rahasia yang Dibawa Mati’

BERITA LAINNYA

OPINI: Evaluasi Efektivitas Program Banyuwangi Hijau Melalui Digitalisasi Kebijakan Fiskal

Ayu Gembirowati Fransisca Latih Calon Wali Desa Dukung Indonesia Emas

TNI Raih Predikat A Pelayanan Prima di Indeks Pelayanan Publik 2025

Kota Kediri dan Kota Madiun Satukan Kekuatan Ekonomi Antardaerah

LAKSI Mendukung Kinerja BNN Bongkar Pabrik Narkoba di Tangerang

Jembatan Gantung Garuda Wonosobo Progres 95 Persen Rampung 15 Januari

OPINI: Indonesia di Persimpangan Kebijakan Fiskal dan Energi

Ello dan Oki Rengga Nilai Sumut Gudang Bakat Lewat Panggung Kreativitas Nasional

Bangun UMKM Sebelum 30 Tahun, Finetrus Kembangkan Bisnis Sprei Lokal Lewat Shopee

Publik Apresiasi Dittipidsiber Bareskrim Polri Bongkar 21 Situs Judol, Aset Rp 96,7 Miliar Disita

Prev Next

POPULER MINGGU INI

Rute, Tarif dan Jam Operasional Trans Jatim Malang Raya

Puisi Esai Denny JA ‘Rahasia yang Dibawa Mati’

Jumlah Desa Mandiri di Blora Naik Dua Kali Lipat dalam Setahun

Dua Dugaan Penyerobotan Tanah oleh Pemkot Malang Diadukan ke DPRD

Tiga Kasat Berganti, Ini Susunan Pejabat Baru Polresta Malang Kota

  • Tentang Javasatu
  • Redaksi
  • Kebijakan Privasi
  • Pedoman Siber
  • Kode Perilaku Perusahaan
  • Perlindungan Wartawan

© 2026 Javasatu. All Right Reserved

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

  • Beranda
  • PENDIDIKAN
  • KESEHATAN
  • EKONOMI
  • PEMERINTAHAN
  • POLITIK
  • HUKUM
  • OLAHRAGA
  • WISATA & KULINER
  • ESAI

© 2026 Javasatu. All Right Reserved