email: javasatu888@gmail.com
  • Beranda
  • PENDIDIKAN
  • KESEHATAN
  • EKONOMI
  • PEMERINTAHAN
  • POLITIK
  • HUKUM
  • OLAHRAGA
  • WISATA & KULINER
  • ESAI
Javasatu.com
Kamis, 15 Januari 2026
No Result
View All Result
Javasatu.com
No Result
View All Result

Polisi di Batu Selamatkan Nyawa Warga Tersengat Listrik Tegangan Tinggi

by Wiyono
12 Januari 2021

JAVASATU.COM-BATU- Peristiwa terjadi di Kota Batu Jawa Timur, seorang pekerja tersengat listrik bertegangan tinggi 20.000 watt yang berhasil diselamatkan oleh petugas Satlantas Polres Batu.

Nekad, seorang petugas Satlantas Polres Batu naik ke atap ruko untuk menyelamatkan warga yang tersengat listrik. Nampak petugas polisi tanpa memakai alat bantu keselamatan diri. (Foto: Wiyono/Javasatu.com)

Diketahui korban bernama Suradi 53 tahun yang hendak memperbaiki atap ruko yang bocor di Jl. Kelud Kelurahan Sisir Kota Batu, Selasa (12/1/2021) sekitar pukul 09.00 WIB.

Beruntung nyawa korban warga Jalan Wukir, Gang 06, RT 04, RW 02, Kelurahan Temas, Kecamatan Batu, Kota Batu ini masih berhasil diselamatkan setelah petugas Satlantas Polres Batu ikut menolongnya.

Pantauan di lapangan, warga yang menyaksikan kejadian itu langsung meminta tolong kepada petugas Satlantas Polres Batu yang kebetulan sedang patroli, berharap agar petugas dapat segera menolong korban.

“Begitu mengetahui ada korban yang menggelantung di atas plafon, Kanit Laka Satlantas Polres Batu bergerak dengan cepat langsung melakukan upaya menyelamatkan korban” kata seorang Saksi mata, Anas warga Kali Putih Sisir Kota Batu.

Kedua korban di bawah ke rumah sakit menggunakan kendaraan polisi. (Foto: Wiyono/Javasatu.com)

Menurut Anas, korban tengah memperbaiki atap saluran air yang bocor diatas plafon, mungkin tak sengaja tangannya tersentuh kabel listrik, akhirnya kesetrum. Pemilik ruko pak Usman berusaha menolong korban juga terjatuh.

“Jadi keduanya ini akhirnya jatuh secara bersamaan, karena bertumpu pada asbes” kata Anas.

BacaJuga :

Kapolres Batu AKBP Aris Purwanto Siap Lanjutkan Program AKBP Andi Yudha

Kapolres Batu Resmi Berganti, AKBP Aris Purwanto Gantikan AKBP Andi Yudha

Sedang, Aiptu Trimo, SH, Kanit Laka Satlantas Polres Batu mengatakan bahwa kejadian seorang tersengat listrik tegangan tinggi itu ketika Kanit Laka Satlantas Polres Batu patroli.

“Waktu menolong korban tadi kami cukup mengalami kesulitan, karena tubuh korban sudah jatuh kebawah karena berpijak pada asbes, karena tidak kuat menahan berat tubuhnya” kata Trimo.

Korban mendapatkan pertolongan di rumah sakit yang dibantu oleh petugas Satlantas Polres Batu. (Foto: Wiyono/Javasatu.com)

Namun, dia bersyukur dengan perjuangan sekuat tenaga, akhirnya dirinya dapat menyelamatkan korban dan membawanya ke Rumah Sakit Bhayangkara Hasta Brata.

Endik salah seorang warga Kali Putih Sisir Kota Batu memuji aksi nekad dan berani yang dilakukan Kanit Laka Satlantas Polres Batu.

“Warga disini takjub, dan memuji aksi yang dilakukan bapak polisi yang menolong tadi. Terus terang warga takut menolong, apalagi mendekat. Tapi pak polisi itu berani, salut untuk pak polisi” ungkap Endik.

Tandas Endik, takutnya kalau aliran listrik masih menyala akan menjadi masalah. Warga sangat berterima kasih sekali kepada polisi yang dengan berani menyelamatkan korban. (Yon/Saf)

Bagikan ini:

  • Klik untuk berbagi di WhatsApp(Membuka di jendela yang baru) WhatsApp
  • Klik untuk berbagi di X(Membuka di jendela yang baru) X
  • Klik untuk membagikan di Facebook(Membuka di jendela yang baru) Facebook
Tags: Peristiwa

Comments 1

  1. Ping-balik: Rumah Keluarga Harun Masiku di Gowa Tak Berpenghuni - Nusa Daily

BERITA TERBARU

Babinsa Dampingi Posyandu Balita di Blora, Dukung Pencegahan Stunting

OPINI: Belajar dari Isra Mikraj (Spirit Kepemimpinan Amanah di Tengah Krisis Kepercayaan)

SPPG Rampal Celaket Layani Ratusan Penerima Program B3 Kota Malang

Mesin KEBI BI Malang Tingkatkan Pendapatan Petani Senggreng Malang

Proyek Pasar Ngadiluwih Belum Rampung, Pemkab Kediri Akan Tegur Kontraktor

Bupati Gresik Apresiasi AKBP Rovan dan Sambut Kapolres AKBP Ramadhan

Laporan Warga via 110, Polisi Bongkar Lokasi Diduga Judi Sabung Ayam di Kalipare

Dankodaeral X Makan Sepiring Berdua dengan Siswa TK Hangtuah Jayapura

Nama Kades Mendalanwangi Mencuat sebagai Kandidat Ketua KONI Kabupaten Malang

OPINI: Evaluasi Efektivitas Program Banyuwangi Hijau Melalui Digitalisasi Kebijakan Fiskal

Prev Next

POPULER HARI INI

Dua Dugaan Penyerobotan Tanah oleh Pemkot Malang Diadukan ke DPRD

Ayu Gembirowati Fransisca Latih Calon Wali Desa Dukung Indonesia Emas

Rute, Tarif dan Jam Operasional Trans Jatim Malang Raya

Pemagaran Lahan di Supit Urang, Warga dan Pemkot Malang Berselisih

Puisi Esai Denny JA ‘Rahasia yang Dibawa Mati’

BERITA LAINNYA

Babinsa Dampingi Posyandu Balita di Blora, Dukung Pencegahan Stunting

OPINI: Belajar dari Isra Mikraj (Spirit Kepemimpinan Amanah di Tengah Krisis Kepercayaan)

Proyek Pasar Ngadiluwih Belum Rampung, Pemkab Kediri Akan Tegur Kontraktor

Dankodaeral X Makan Sepiring Berdua dengan Siswa TK Hangtuah Jayapura

OPINI: Evaluasi Efektivitas Program Banyuwangi Hijau Melalui Digitalisasi Kebijakan Fiskal

Ayu Gembirowati Fransisca Latih Calon Wali Desa Dukung Indonesia Emas

TNI Raih Predikat A Pelayanan Prima di Indeks Pelayanan Publik 2025

Kota Kediri dan Kota Madiun Satukan Kekuatan Ekonomi Antardaerah

LAKSI Mendukung Kinerja BNN Bongkar Pabrik Narkoba di Tangerang

Jembatan Gantung Garuda Wonosobo Progres 95 Persen Rampung 15 Januari

Prev Next

POPULER MINGGU INI

Rute, Tarif dan Jam Operasional Trans Jatim Malang Raya

Puisi Esai Denny JA ‘Rahasia yang Dibawa Mati’

Dua Dugaan Penyerobotan Tanah oleh Pemkot Malang Diadukan ke DPRD

Ayu Gembirowati Fransisca Latih Calon Wali Desa Dukung Indonesia Emas

Jumlah Desa Mandiri di Blora Naik Dua Kali Lipat dalam Setahun

  • Tentang Javasatu
  • Redaksi
  • Kebijakan Privasi
  • Pedoman Siber
  • Kode Perilaku Perusahaan
  • Perlindungan Wartawan

© 2026 Javasatu. All Right Reserved

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

  • Beranda
  • PENDIDIKAN
  • KESEHATAN
  • EKONOMI
  • PEMERINTAHAN
  • POLITIK
  • HUKUM
  • OLAHRAGA
  • WISATA & KULINER
  • ESAI

© 2026 Javasatu. All Right Reserved