email: javasatu888@gmail.com
  • Beranda
  • PENDIDIKAN
  • KESEHATAN
  • EKONOMI
  • PEMERINTAHAN
  • POLITIK
  • HUKUM
  • OLAHRAGA
  • WISATA & KULINER
  • ESAI
Javasatu.com
Sabtu, 3 Januari 2026
No Result
View All Result
Javasatu.com
No Result
View All Result

PLN dan Kementerian Imipas Kembangkan Program Pembinaan Warga Lapas di Nusakambangan

by Syaiful Arif
8 Februari 2025

JAVASATU.COM- PT PLN (Persero) menggandeng Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan Republik Indonesia (Imipas RI) dalam program Nusakambangan Berdaya guna meningkatkan keterampilan warga binaan Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Nusakambangan, Cilacap, Jawa Tengah.

Menteri Imipas, Agus Andrianto (kanan depan) dan Direktur Utama PLN, Darmawan Prasodjo (kiri depan) ketika menyaksikan demonstrasi pembuatan paving block berbahan dasar FABA di workshop FABA PLTU Adipala, Cilacap, Jawa Tengah pada Rabu (5/2/2025). (Foto: Istimewa)

Melalui program ini, PLN akan membangun fasilitas pemanfaatan Fly Ash & Bottom Ash (FABA) serta memberikan pelatihan agar warga binaan dapat mengolah FABA menjadi bahan baku infrastruktur bernilai ekonomis.

Komitmen ini ditandai dengan penandatanganan nota kesepahaman antara Menteri Imipas RI, Agus Andrianto, dan Direktur Utama PLN, Darmawan Prasodjo, pada Rabu (5/2/2025) di PLTU Adipala, Cilacap.

Menteri Imipas, Agus Andrianto, menyambut baik inisiatif PLN dalam membekali warga binaan dengan keterampilan yang dapat membantu mereka mandiri secara ekonomi setelah bebas.

“Kami mendapat dukungan penuh dari PLN untuk membangun Balai Latihan Kerja (BLK) sebagai sarana pelatihan. Ini langkah besar dalam meningkatkan keterampilan dan membuka peluang kerja bagi warga binaan,” ujarnya.

Direktur Utama PLN, Darmawan Prasodjo, menegaskan bahwa PLN tidak hanya fokus pada penyediaan energi, tetapi juga berkomitmen terhadap pembangunan berkelanjutan dan pemberdayaan masyarakat.

“Pembangkit PLN kini menjadi pusat perbaikan lingkungan dan sosial. Kami ingin memastikan bahwa selain menyediakan listrik, PLN juga menggerakkan ekonomi dan memberi dampak positif bagi masyarakat,” katanya.

BacaJuga :

Dedikasi Berbuah Pangkat, 137 Personel Polres Malang Naik Jabatan

Polisi Tangkap Kapal Trawl di Gresik, Lindungi Ekosistem Laut dari Kerusakan

Dipaparkan, FABA, sebagai sisa pembakaran batu bara dari PLTU, memiliki nilai ekonomis tinggi dan dapat dimanfaatkan sebagai bahan pengganti semen, beton, paving blok, batako, hingga media tanam. Hasil olahan FABA oleh warga binaan diharapkan menjadi produk berkualitas yang mendorong ekonomi sirkular serta memberikan manfaat bagi masyarakat dan pemerintah daerah.

“Pelatihan ini harus memberikan manfaat nyata. Setelah selesai menjalani masa pembinaan, warga binaan Lapas dapat memiliki keterampilan yang berguna untuk meningkatkan kesejahteraan mereka,” pungkas Darmawan. (Saf)

Bagikan ini:

  • Klik untuk berbagi di WhatsApp(Membuka di jendela yang baru) WhatsApp
  • Klik untuk berbagi di X(Membuka di jendela yang baru) X
  • Klik untuk membagikan di Facebook(Membuka di jendela yang baru) Facebook

Menyukai ini:

Suka Memuat...
Tags: Kementerian ImipasLapas NusakambanganPLN
ADVERTISEMENT

Tinggalkan BalasanBatalkan balasan

BERITA TERBARU

Investor Ritel Melejit, bluRDN Permudah Buka RDN Saham secara Digital

Dedikasi Berbuah Pangkat, 137 Personel Polres Malang Naik Jabatan

OPINI: Kebijakan Fiskal Digital untuk Transparansi dan Antikorupsi

Polisi Tangkap Kapal Trawl di Gresik, Lindungi Ekosistem Laut dari Kerusakan

Jelang Sertijab Dandim, Kodim Blora Jalani Verifikasi Korem 073

Tersesat di Hutan Bawean, 4 Wisatawan Asal Sidoarjo Diselamatkan Polisi

PN Kepanjen Gandeng PBH Peradi Malang, Perkuat Akses Bantuan Hukum Gratis

Rehabilitasi Gedung Diponegoro RSUD Kanjuruhan Diputus Kontrak Sesuai Aturan

Apresiasi RAT Polda Metro Jaya, Polisi Dinilai Kian Dekat dengan Rakyat

Panglima TNI Pantau Pengamanan Tahun Baru 2026, Ribuan Personel dan Alutsista Dikerahkan

Prev Next

POPULER HARI INI

Rute, Tarif dan Jam Operasional Trans Jatim Malang Raya

PN Kepanjen Gandeng PBH Peradi Malang, Perkuat Akses Bantuan Hukum Gratis

Rehabilitasi Gedung Diponegoro RSUD Kanjuruhan Diputus Kontrak Sesuai Aturan

Apresiasi RAT Polda Metro Jaya, Polisi Dinilai Kian Dekat dengan Rakyat

Konflik Kepemilikan SMK Turen Malang, Dua Yayasan Bertemu di Mapolsek Cari Solusi

BERITA LAINNYA

Investor Ritel Melejit, bluRDN Permudah Buka RDN Saham secara Digital

OPINI: Kebijakan Fiskal Digital untuk Transparansi dan Antikorupsi

Jelang Sertijab Dandim, Kodim Blora Jalani Verifikasi Korem 073

Apresiasi RAT Polda Metro Jaya, Polisi Dinilai Kian Dekat dengan Rakyat

Panglima TNI Pantau Pengamanan Tahun Baru 2026, Ribuan Personel dan Alutsista Dikerahkan

Polda Jateng Apresiasi Warga, Malam Tahun Baru 2026 Berjalan Aman dan Kondusif

Kapolri Cek Langsung Pengamanan Tahun Baru 2026 di Bundaran HI

Dandim dan Kapolres Wonosobo Kompak Amankan Perayaan Tahun Baru 2026

Refleksi Akhir Tahun IJTI: Jurnalisme TV Dihantam PHK, Disrupsi Digital dan Tantangan AI

Doa Bersama Lintas Agama Jelang 2026, Panglima TNI Ajak Perkuat Persatuan

Prev Next

POPULER MINGGU INI

Rute, Tarif dan Jam Operasional Trans Jatim Malang Raya

Diduga Rem Blong di Pasar Kertek Wonosobo, Truk Hantam Motor dan Toko

Puisi Esai Denny JA ‘Rahasia yang Dibawa Mati’

Isi Libur Natal, Siswa MA An-Nur Bululawang Ikuti Pelatihan Wirausaha Shibori

Sempat Ricuh, Dua Kontainer Bantuan Warga Malang Raya di Sumut Akhirnya Bisa Didistribusikan

  • Tentang Javasatu
  • Redaksi
  • Kebijakan Privasi
  • Pedoman Siber
  • Kode Perilaku Perusahaan
  • Perlindungan Wartawan

© 2026 Javasatu. All Right Reserved

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

  • Beranda
  • PENDIDIKAN
  • KESEHATAN
  • EKONOMI
  • PEMERINTAHAN
  • POLITIK
  • HUKUM
  • OLAHRAGA
  • WISATA & KULINER
  • ESAI

© 2026 Javasatu. All Right Reserved

%d