email: javasatu888@gmail.com
  • Beranda
  • PENDIDIKAN
  • KESEHATAN
  • EKONOMI
  • PEMERINTAHAN
  • POLITIK
  • HUKUM
  • OLAHRAGA
  • WISATA & KULINER
  • ESAI
Javasatu.com
Jumat, 9 Januari 2026
No Result
View All Result
Javasatu.com
No Result
View All Result

TNI Kirim Bantuan Kemanusiaan ke Myanmar Usai Gempa

by Redaksi Javasatu
1 April 2025

JAVASATU.COM- Tentara Nasional Indonesia (TNI) bersama sejumlah instansi terkait mengirimkan bantuan kemanusiaan ke Myanmar pascagempa bumi yang melanda negara tersebut. Bantuan dikirim menggunakan pesawat Hercules TNI AU dari Lanud Halim Perdanakusuma, Jakarta, pada Senin (31/3/2025).

(Foto: Puspen TNI)

Tim Aju Bantuan Indonesia yang diberangkatkan berjumlah 39 personel, terdiri dari TNI, Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), Kementerian Luar Negeri, Basarnas, Badan Amil Zakat Nasional (Baznas), dan Kementerian Kesehatan. Unsur pengamanan juga turut serta, termasuk kru pesawat yang dipimpin oleh Mission Commander Kolonel Pnb Beni Aprianto.

Bantuan dikirim menggunakan Pesawat Hercules C-130J-30 Super Hercules A-1342, yang mampu mengangkut 12 hingga 15 ton logistik.

Bantuan terdiri dari 20 unit tenda serbaguna, selimut, sarung, makanan siap saji dari Kementerian Pertahanan RI, logistik tambahan dari BNPB, serta satu unit truk dari Basarnas untuk operasional di lokasi bencana.

Sebelum keberangkatan, kesiapan pasukan dan alutsista telah diperiksa oleh Asisten Operasi Panglima TNI, Mayjen TNI Gabriel Lema, atas perintah Panglima TNI.

“Kami memastikan bahwa seluruh personel dan bantuan yang dikirimkan dalam kondisi siap, agar dapat segera memberikan dukungan bagi masyarakat terdampak di Myanmar,” ujar Mayjen Gabriel Lema.

Pesawat lepas landas pada pukul 15.30 WIB dengan rute Halim Perdanakusuma – Banda Aceh – Naypyidaw, Myanmar. Setelah menyerahkan bantuan, pesawat dijadwalkan kembali ke Indonesia pada Selasa (1/4/2025) dengan rute sebaliknya.

BacaJuga :

Babinsa Koramil Jati Blora Dampingi Donor Darah PMI di Desa Doplang

Pangkoopsud II Pimpin Sertijab Tiga Komandan Lanud di Makassar

Pengiriman bantuan ini merupakan bagian dari komitmen Indonesia dalam membantu masyarakat terdampak bencana di Myanmar dan akan dilakukan secara bertahap.

Untuk misi ini, Panglima TNI menunjuk Komandan Brigif 17/1/Kostrad sebagai Komandan Satgas Bantuan Kemanusiaan.

“TNI dan instansi terkait terus berupaya memberikan respons cepat terhadap krisis kemanusiaan, baik di dalam negeri maupun internasional,” kata Kolonel Pnb Beni Aprianto. (Arf)

Bagikan ini:

  • Klik untuk berbagi di WhatsApp(Membuka di jendela yang baru) WhatsApp
  • Klik untuk berbagi di X(Membuka di jendela yang baru) X
  • Klik untuk membagikan di Facebook(Membuka di jendela yang baru) Facebook

Menyukai ini:

Suka Memuat...
Tags: Puspen TNI

Tinggalkan BalasanBatalkan balasan

BERITA TERBARU

Babinsa Koramil Jati Blora Dampingi Donor Darah PMI di Desa Doplang

PWI Pusat Gelar Presentasi Anugerah Kebudayaan Jelang HPN 2026

Dukung Swasembada Pangan, Polres Gresik Panen Jagung Serentak

Aice Got You! Hadirkan Panggung Bakat Lokal, Dorong Generasi Muda Berkarya di Daerah

Sambut HPN 2026, JMSI Jatim Gelar Doa Bersama di Rumah Anak Yatim Sidoarjo

YPTT Bantah Intervensi STM Turen, Tegaskan Hanya Duduki Kantor Yayasan

Apresiasi Keberhasilan Swasembada Pangan Prabowo, Analis Dorong Penguatan Kesejahteraan Petani

Siswa SMK Bumi Aswaja Gresik Belajar Otomotif dan Elektronika di BBPPMPV-BOE Malang

Dialog Interaktif Dorong Sinergi Desa Wisata, Pariwisata Kota Batu Siap Melesat

BCA Digital dan Food Bank Indonesia Salurkan 500 Porsi Makanan untuk Lansia dan Ojol di Jakarta

Prev Next

POPULER HARI INI

Rute, Tarif dan Jam Operasional Trans Jatim Malang Raya

Konflik Dualisme Yayasan, 1.600 Siswa STM Turen Malang Terpaksa Libur Sekolah

YPTT Bantah Intervensi STM Turen, Tegaskan Hanya Duduki Kantor Yayasan

Dialog Interaktif Dorong Sinergi Desa Wisata, Pariwisata Kota Batu Siap Melesat

Puisi Esai Denny JA ‘Rahasia yang Dibawa Mati’

BERITA LAINNYA

Babinsa Koramil Jati Blora Dampingi Donor Darah PMI di Desa Doplang

PWI Pusat Gelar Presentasi Anugerah Kebudayaan Jelang HPN 2026

Aice Got You! Hadirkan Panggung Bakat Lokal, Dorong Generasi Muda Berkarya di Daerah

Sambut HPN 2026, JMSI Jatim Gelar Doa Bersama di Rumah Anak Yatim Sidoarjo

Apresiasi Keberhasilan Swasembada Pangan Prabowo, Analis Dorong Penguatan Kesejahteraan Petani

BCA Digital dan Food Bank Indonesia Salurkan 500 Porsi Makanan untuk Lansia dan Ojol di Jakarta

Polres Brebes Luncurkan SPPG Kotabaru, Salurkan 1.692 Porsi MBG untuk Siswa

Presiden Prabowo: Bangsa Tak Merdeka Jika Pangan Masih Impor

Pangkoopsud II Pimpin Sertijab Tiga Komandan Lanud di Makassar

Bakamla Pulangkan Enam Nelayan WNI yang Terdampar di Perairan Timor Leste

Prev Next

POPULER MINGGU INI

Rute, Tarif dan Jam Operasional Trans Jatim Malang Raya

Puisi Esai Denny JA ‘Rahasia yang Dibawa Mati’

Viral Truk Tabrak Pagar SMK Turen Malang, YPTT Berikan Klarifikasi

Dualisme Yayasan STM Turen Memanas, Ribuan Siswa Terancam Kehilangan Hak Belajar

Strategi Disdik Jatim di 2026: Jamin Anggaran Pendidikan 20% Tetap Jadi Prioritas Utama

  • Tentang Javasatu
  • Redaksi
  • Kebijakan Privasi
  • Pedoman Siber
  • Kode Perilaku Perusahaan
  • Perlindungan Wartawan

© 2026 Javasatu. All Right Reserved

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

  • Beranda
  • PENDIDIKAN
  • KESEHATAN
  • EKONOMI
  • PEMERINTAHAN
  • POLITIK
  • HUKUM
  • OLAHRAGA
  • WISATA & KULINER
  • ESAI

© 2026 Javasatu. All Right Reserved

%d