email: javasatu888@gmail.com
  • Beranda
  • PENDIDIKAN
  • KESEHATAN
  • EKONOMI
  • PEMERINTAHAN
  • POLITIK
  • HUKUM
  • OLAHRAGA
  • WISATA & KULINER
  • ESAI
Javasatu.com
Sabtu, 8 November 2025
No Result
View All Result
Javasatu.com
No Result
View All Result

Sedekah Bumi Desa Sawo, Bu Min Bangga Melihat Budaya Khas Indonesia Terus Lestari

by Sudasir Al Ayyubi
22 September 2023

JAVASATU.COM-GRESIK- Indonesia kaya akan tradisi di tiap-tiap wilayahnya. Salah satunya adalah tradisi sedekah bumi yang sudah ada sejak zaman nenek moyang. Menariknya, tradisi sedekah bumi ini masih eksis digelar oleh masyarakat. Tidak terkecuali, masyarakat Desa Sawo, Kecamatan Dukun, Kabupaten Gresik, Kamis (21/09/2023).

Warga desa Sawo berebut tumpeng yang terbuat dari hasil bumi. (Foto: Istimewa/Sudasir Al Ayyubi)

Hal ini mengundang apresiasi dari Wakil Bupati (Wabup) Gresik Aminatun Habibah. Wabup mengatakan bahwa Desa Sawo telah berjasa dalam melestarikan budaya positif khas Indonesia.

“Di Sawo ini sudah nguri-nguri (melestarikan) budaya Indonesia, yaitu sedekah bumi. Kita tahu budaya ini telah ada sejak dulu dan dilakukan oleh mayoritas desa yang lain di Indonesia caranya masing-masing,” ujar wabup saat menghadiri gelaran sedekah bumi Desa Sawo pada Kamis (21/09/2023).

Dalam momen tersebut, Wabup juga dibuat takjub dengan antusiasme warga Sawo. Ratusan warga tumpah ruah meramaikan gelaran sedekah bumi siang itu. Tak ketinggalan desa juga menyiapkan 2 tumpeng besar hasil bumi untuk dibagikan pada warga.

Ditambah puluhan tumpeng dari para warga dalam rangka lomba tumpeng hias, menambah semarak sedekah bumi tahun ini. Menurut wabup yang akrab disapa Bu Min itu, ini merupakan bentuk rasa syukur atas karunia yang diberikan oleh sang pencipta.

“Ini menunjukkan kalau kita berterima kasih kepada Allah SWT, maka bumi yang kita tempati akan memberikan berkah bagi kita semua.” ucap Bu Min.

Bu Min tengah. (Foto: Istimewa/Sudasir Al Ayyubi)

Selain itu, Bu Min juga berpesan agar tetap menjaga kebersihan lingkungan selama gelaran berlangsung. Tujuannya untuk menambah nilai-nilai positif dalam rangka mewujudkan Gresik ramah lingkungan.

BacaJuga :

Penjual Miras di Sidorukun Gresik Diciduk Berkat Laporan Warga

Jum’at Inovatif MTs NU Sindujoyo Gresik, Tanamkan Cinta Budaya dan Kreativitas Siswa

Untuk menambah semarak gelaran sedekah bumi kali ini, Desa Sawo juga menyiapkan berbagai macam hiburan seperti drum band dan gamelan. Turut mengundang pula seluruh Kepala Desa se Kecamatan Dukun dan Forkopimcam Dukun. (Bas/Arf)

Bagikan ini:

  • Klik untuk berbagi di WhatsApp(Membuka di jendela yang baru) WhatsApp
  • Klik untuk berbagi di X(Membuka di jendela yang baru) X
  • Klik untuk membagikan di Facebook(Membuka di jendela yang baru) Facebook
Tags: Aminatun HabibahPemkab GresikSedekah Bumi

Tinggalkan BalasanBatalkan balasan

BERITA TERBARU

Melawan saat Ditangkap, Residivis Curanmor di Kabupaten Malang “Didor” Polisi

Kota Batu Kokohkan Diri sebagai Pusat Ekonomi Agrokreatif Nasional Lewat Produk Lokal Fest #7 “Egalitarian”

ADVERTISEMENT

Prabowo Resmikan Pabrik Lotte Chemical Indonesia di Cilegon: Simbol Kepercayaan Dunia pada RI

Wali Kota Malang Tanam Bibit Cabai, Langkah Antisipasi Kenaikan Harga dan Pengendalian Inflasi

Presiden Prabowo Tegaskan Reformasi Polri Jadi Kunci Penegakan Hukum dan Keberhasilan Bangsa

Prev Next

POPULER HARI INI

Pengajian Rutin Majelis SIJI Gresik, KH Zainul Amin Ismail Tekankan Sabar dan Ujian

Jum’at Inovatif MTs NU Sindujoyo Gresik, Tanamkan Cinta Budaya dan Kreativitas Siswa

TMMD Magetan Resmi Ditutup, TNI dan Rakyat Sukses Bangun Desa

FKPQ Cerme Gresik Studi Banding ke Tiga Kota, Tingkatkan Kualitas Guru Ngaji

Publik Apresiasi Kepala BNN Suyudi Ario Seto Sikat Jaringan Narkoba di Jakarta

BERITA LAINNYA

Prabowo Resmikan Pabrik Lotte Chemical Indonesia di Cilegon: Simbol Kepercayaan Dunia pada RI

Presiden Prabowo Tegaskan Reformasi Polri Jadi Kunci Penegakan Hukum dan Keberhasilan Bangsa

Kodim Wonosobo Doa Bersama Peringati Hari Pahlawan 2025: Bangsa Besar Hargai Jasa Pahlawan

Bakamla Siap Dorong Ekonomi Maritim Indonesia

Polda Metro Tetapkan RS Cs Jadi Tersangka, Nasky: Murni Penegakan Hukum, Bukan Kriminalisasi

Prev Next

BERITA KHUSUS

DPRD Kabupaten Malang dan Bupati Sanusi Sepakat Perkuat Tata Kelola Daerah

RSUD Gresik Sehati Resmi Dibuka, Percepat Akses Layanan Kesehatan di Gresik Selatan

Prev Next

POPULER MINGGU INI

Peduli Kesehatan Gigi, Bambang Dental Clinic Malang Gelar Baksos

Panglima TNI Mutasi 57 Perwira Tinggi, Dorong Regenerasi dan Penguatan Struktur Komando

FISIP UI Student Nite Festival 2025, Pergelaran Musik Kampus Paling Bergengsi di Indonesia

Warga Griya Shanta Tolak Jalan Tembus, Unggah Video Penolakan di YouTube

Di KTT APEC, Presiden Prabowo Tegaskan Peran AI Perkuat Ketahanan Pangan

  • Tentang Javasatu
  • Redaksi
  • Kebijakan Privasi
  • Pedoman Siber
  • Kode Perilaku Perusahaan
  • Perlindungan Wartawan

© 2025 Javasatu. All Right Reserved

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

  • Beranda
  • PENDIDIKAN
  • KESEHATAN
  • EKONOMI
  • PEMERINTAHAN
  • POLITIK
  • HUKUM
  • OLAHRAGA
  • WISATA & KULINER
  • ESAI

© 2025 Javasatu. All Right Reserved