email: javasatu888@gmail.com
  • Beranda
  • PENDIDIKAN
  • KESEHATAN
  • EKONOMI
  • PEMERINTAHAN
  • POLITIK
  • HUKUM
  • OLAHRAGA
  • WISATA & KULINER
  • ESAI
Javasatu.com
Rabu, 26 November 2025
No Result
View All Result
Javasatu.com
No Result
View All Result

Bertemu Developer, BRI Gresik Dorong Digitalisasi untuk Permudah Pembiayaan Properti

by Sudasir Al Ayyubi
13 Februari 2025

JAVASATU.COM-GRESIK- Bank Rakyat Indonesia (BRI) Gresik terus mendorong digitalisasi dalam sektor properti guna mempermudah akses pembiayaan bagi masyarakat. Dalam pertemuan strategis dengan para developer di sebuah restoran di Jalan Panglima Sudirman, Gresik, BRI memaparkan inovasi digital yang mempercepat proses pengajuan dan persetujuan kredit.

(Foto: Ist/Sudasir Al Ayyubi)

Consumer Business Manager BRI Gresik, Syamsudin Nanang, menegaskan bahwa transformasi digital menjadi kunci dalam meningkatkan layanan perbankan di sektor properti. BRI telah mengembangkan fitur KPR Tier I dengan Instant Approval serta aplikasi digital yang memungkinkan pengajuan kredit lebih cepat dan transparan.

“Kami ingin memastikan bahwa akses pembiayaan menjadi lebih mudah dan efisien melalui pemanfaatan teknologi. Dengan proses yang lebih cepat, developer juga lebih terbantu dalam memasarkan unit propertinya,” ujar Syamsudin, Kamis (13/2/2025).

Selain digitalisasi, BRI juga menghadirkan program inovatif seperti KPR Berjenjang, yang memberikan kemudahan dalam skema pembayaran bagi konsumen. Dengan suku bunga kompetitif dan layanan yang lebih fleksibel, bank pelat merah ini berupaya mendorong pertumbuhan sektor properti di Gresik.

Ke depan, BRI berkomitmen untuk terus memperkuat digitalisasi layanan perbankan guna mendukung ekspansi bisnis developer serta mempermudah masyarakat dalam memiliki hunian impian mereka.

“Dengan transformasi digital yang terus kami lakukan, kami yakin sektor properti di Gresik akan semakin berkembang. Inovasi ini bukan hanya menguntungkan developer, tetapi juga memberikan kemudahan bagi masyarakat dalam mengakses pembiayaan rumah,” pungkas Syamsudin.

Para developer yang hadir dalam diskusi menyampaikan bahwa kondisi ekonomi yang menantang berdampak pada daya beli masyarakat. Namun, mereka optimistis bahwa prospek properti di Gresik tetap menjanjikan, terutama dengan dukungan inovasi perbankan dari BRI.

BacaJuga :

Pengurus MUI Kebomas Dikukuhkan: “Harus Jadi Pelita Warga, Penyejuk Dikala Panas”

Muhammadiyah Gresik Resmikan LBH dan Advokasi Publik, Siap Bantu Masyarakat

“Kami melihat bahwa solusi digital yang ditawarkan BRI sangat membantu dalam mengatasi tantangan pasar saat ini. Proses yang lebih cepat dan efisien menjadi nilai tambah bagi kami,” ujar salah satu perwakilan developer.

Kata dia, dari sisi regulasi, meskipun ada beberapa tantangan yang mempengaruhi industri properti, kebijakan digitalisasi perbankan yang diterapkan BRI dinilai menjadi solusi efektif dalam mempercepat pertumbuhan sektor ini.

Melalui langkah ini, BRI Gresik menunjukkan bahwa digitalisasi bukan hanya sebuah tren, tetapi kebutuhan mendesak untuk mempercepat pertumbuhan ekonomi dan mendorong inklusi keuangan di sektor properti. (Bas/Saf)

Bagikan ini:

  • Klik untuk berbagi di WhatsApp(Membuka di jendela yang baru) WhatsApp
  • Klik untuk berbagi di X(Membuka di jendela yang baru) X
  • Klik untuk membagikan di Facebook(Membuka di jendela yang baru) Facebook

Menyukai ini:

Suka Memuat...
Tags: BRI GresikDeveloper

Tinggalkan BalasanBatalkan balasan

BERITA TERBARU

Pengurus MUI Kebomas Dikukuhkan: “Harus Jadi Pelita Warga, Penyejuk Dikala Panas”

Prajurit TNI Evakuasi Warga Terdampak Banjir Batangtoru, Tapanuli Selatan

Pedagang Usul Inovasi, Agar Pasar Singosari Malang Kembali Ramai Pengunjung

Polres Gresik Pulangkan Lansia Terlantar dari Majalengka, Bantu Biaya Perjalanan

Wali Kota Malang Jadi Peraih Tiga Penghargaan Gubernur Jatim di HLM 2025

Muhammadiyah Gresik Resmikan LBH dan Advokasi Publik, Siap Bantu Masyarakat

Presiden Rapat bersama Menhan dan Panglima TNI Bahas Koperasi Merah Putih

Lagu “Protes” Milik CHANCHAN, Ungkapan Emosional Sang Vokalis

Hari Guru Nasional: Malang Barat dan Selatan Kekurangan Guru

Presiden Beri Rehabilitasi Eks Pejabat ASDP, Pengamat: Bukti Negara Hadir Jawab Aspirasi Publik

Prev Next

POPULER HARI INI

Rute, Tarif dan Jam Operasional Trans Jatim Malang Raya

DPRD Kabupaten Malang Soroti Kebutuhan Guru dan Pendidikan di Hari Guru Nasional 2025

Demo Buruh Gresik, Tuntut Kenaikan UMK hingga Penguatan URC

Presiden Beri Rehabilitasi Eks Pejabat ASDP, Pengamat: Bukti Negara Hadir Jawab Aspirasi Publik

OPINI: Guru Lagu lan Guru Wilangan

BERITA LAINNYA

Prajurit TNI Evakuasi Warga Terdampak Banjir Batangtoru, Tapanuli Selatan

Polres Gresik Pulangkan Lansia Terlantar dari Majalengka, Bantu Biaya Perjalanan

Presiden Rapat bersama Menhan dan Panglima TNI Bahas Koperasi Merah Putih

Lagu “Protes” Milik CHANCHAN, Ungkapan Emosional Sang Vokalis

Presiden Beri Rehabilitasi Eks Pejabat ASDP, Pengamat: Bukti Negara Hadir Jawab Aspirasi Publik

OPINI: Guru Lagu lan Guru Wilangan

Menhan dan Panglima TNI Tegaskan Penguatan Pertahanan sebagai Kunci Stabilitas Nasional

TNI Perkuat Reformasi Birokrasi, Komitmen Bangun Aparatur Profesional dan Bersih

Single “Hidup dan Cinta” Bend Of The Rivers Terinspirasi Perjuangan Arul Dampingi Istri Sakit

Blitar Ekraf Kolaborart Festival 2025: Tunjukkan Kreativitasmu, Mari Gabung

Prev Next

POPULER MINGGU INI

Rute, Tarif dan Jam Operasional Trans Jatim Malang Raya

Blitar Ekraf Kolaborart Festival 2025: Tunjukkan Kreativitasmu, Mari Gabung

OPINI: Guru Lagu lan Guru Wilangan

Pramuka Kota Malang Membangun Generasi Muda yang Peduli, Kreatif dan Berkarakter

Perusahaan Rokok di Malang Terancam Eksodus, Urus PBG Paling Sulit, DPRD Janji Bereskan

  • Tentang Javasatu
  • Redaksi
  • Kebijakan Privasi
  • Pedoman Siber
  • Kode Perilaku Perusahaan
  • Perlindungan Wartawan

© 2025 Javasatu. All Right Reserved

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

  • Beranda
  • PENDIDIKAN
  • KESEHATAN
  • EKONOMI
  • PEMERINTAHAN
  • POLITIK
  • HUKUM
  • OLAHRAGA
  • WISATA & KULINER
  • ESAI

© 2025 Javasatu. All Right Reserved

%d