email: javasatu888@gmail.com
  • Beranda
  • PENDIDIKAN
  • KESEHATAN
  • EKONOMI
  • PEMERINTAHAN
  • POLITIK
  • HUKUM
  • OLAHRAGA
  • WISATA & KULINER
  • ESAI
Javasatu.com
Jumat, 16 Januari 2026
No Result
View All Result
Javasatu.com
No Result
View All Result

SDN 2 Ampelgading Tirtoyudo Dampingi Ekstrakurikuler Hasil Kesadaran Wali Murid

by Syaiful Arif
27 Oktober 2019

Javasatu,Malang- Demi terciptanya kemajuan untuk menuju prestasi gemilang, ekstrakurikuler menari dan olah raga di Sekolah Dasar Negeri (SDN) 2 Ampelgading Tirtoyudo Kabupaten Malang di danai dari hasil kesadaran walimurid, ide ini tercipta agar murid tersebut bisa mencapai cita cita yang diinginkan.

Foto by : Yono

Rustini Susiati, Spd kepala SDN 2 Ampelgading Tirtoyudo mengaku pemberian ekstrakurikuler menari ini hasil inisiatif walimurid sendiri dimana pihak sekolah tidak pernah ikut sama sekali. Walimurid itu rapat sendiri dan uruanan sendiri dalam membayar guru tarinya pihak sekolah yang membantu mencarikan guru tarinya.

Iapun menambahkan, Menari di lembaganya ini biasanya dipergunakan saat ada event perpisahan sekolah dan ada tamu, kesemuanya yang menentukan para walimurid sendiri mulai menyewa baju narinya, guru tarinya sampai persoalan makananya sendiri sekolah hanya mendampingi saja .

“Ada yang menolak lantaran karena keterbatasan uang atau yang lainya, saya tidak tahu tapi itu gak apa apa kita tidak memaksa ,” ungkapnya.

Selain itu, prestasi yang sangat menggembirakan di SDN 2 Ampelgading adalah lulusannya yang saat ini masuk SMPN 1 Tirtoyudo Rohibah Nur Abadan juara satu Olympiade Olah Raga Siswa Nasional yang berimbas besar terhadap kemajuan lembaga tersebut, dulu kekurangan murid sekarang siswanya sampai 295 dengan 6 rombongan belajar (rombel)

“Pihaknya berharap ada bantuan pembangunan ruang kelas baru (RKB) untuk lantai dua dan tiga karena kalau membangun melebar tanahnya sempit,” ujarnya.

Foto by : Yono

Sementara itu, Agus Junaidi guru olah raga SDN 2 Ampelgading mengaku, cukup bangga karena siswanya yang berprestasi bisa berimbas positif dalam perkembangan proses belajar.

BacaJuga :

No Content Available

Memang dalam mencetak atlit seperti Rohiban membutuhkan waktu yang panjang dan telaten agar hasil capaian sesuai harapan.

“Saat ini saya sudah mempersiapkan pengganti Rohiban sebagai penerus, lo kan sampean tahu sendiri saya membina dengan peralatan seadanya ,” pungkasnya sambil menunjuk peralatan olah raga dengan kondisi yang apa adanya.(Yon/Arf)

Bagikan ini:

  • Klik untuk berbagi di WhatsApp(Membuka di jendela yang baru) WhatsApp
  • Klik untuk berbagi di X(Membuka di jendela yang baru) X
  • Klik untuk membagikan di Facebook(Membuka di jendela yang baru) Facebook
Tags: Dinas Pendidikan Kabupaten Malangsdn 2 ampelgading
ADVERTISEMENT

BERITA TERBARU

SAE L’SIMA Ngajum Ikut Panen Raya Serentak Ketahanan Pangan Pemasyarakatan Nasional

OPINI: Implementasi Kebijakan Fiskal Daerah dalam Mendorong Inovasi dan Teknologi di Jatim

SPPG B3 di Kota Malang Menyasar Dua Ribu Lebih Penerima Manfaat

Atlet Sepeda Kota Batu Syafira El Zahra Meninggal Dunia Kecelakaan Lalu Lintas

Babinsa Dampingi Posyandu Balita di Blora, Dukung Pencegahan Stunting

OPINI: Belajar dari Isra Mikraj (Spirit Kepemimpinan Amanah di Tengah Krisis Kepercayaan)

SPPG Rampal Celaket Layani Ratusan Penerima Program B3 Kota Malang

Mesin KEBI BI Malang Tingkatkan Pendapatan Petani Senggreng Malang

Proyek Pasar Ngadiluwih Belum Rampung, Pemkab Kediri Akan Tegur Kontraktor

Bupati Gresik Apresiasi AKBP Rovan dan Sambut Kapolres AKBP Ramadhan

Prev Next

POPULER HARI INI

Atlet Sepeda Kota Batu Syafira El Zahra Meninggal Dunia Kecelakaan Lalu Lintas

Rute, Tarif dan Jam Operasional Trans Jatim Malang Raya

Dua Dugaan Penyerobotan Tanah oleh Pemkot Malang Diadukan ke DPRD

Ayu Gembirowati Fransisca Latih Calon Wali Desa Dukung Indonesia Emas

Puisi Esai Denny JA ‘Rahasia yang Dibawa Mati’

BERITA LAINNYA

OPINI: Implementasi Kebijakan Fiskal Daerah dalam Mendorong Inovasi dan Teknologi di Jatim

Babinsa Dampingi Posyandu Balita di Blora, Dukung Pencegahan Stunting

OPINI: Belajar dari Isra Mikraj (Spirit Kepemimpinan Amanah di Tengah Krisis Kepercayaan)

Proyek Pasar Ngadiluwih Belum Rampung, Pemkab Kediri Akan Tegur Kontraktor

Dankodaeral X Makan Sepiring Berdua dengan Siswa TK Hangtuah Jayapura

OPINI: Evaluasi Efektivitas Program Banyuwangi Hijau Melalui Digitalisasi Kebijakan Fiskal

Ayu Gembirowati Fransisca Latih Calon Wali Desa Dukung Indonesia Emas

TNI Raih Predikat A Pelayanan Prima di Indeks Pelayanan Publik 2025

Kota Kediri dan Kota Madiun Satukan Kekuatan Ekonomi Antardaerah

LAKSI Mendukung Kinerja BNN Bongkar Pabrik Narkoba di Tangerang

Prev Next

POPULER MINGGU INI

Rute, Tarif dan Jam Operasional Trans Jatim Malang Raya

Atlet Sepeda Kota Batu Syafira El Zahra Meninggal Dunia Kecelakaan Lalu Lintas

Puisi Esai Denny JA ‘Rahasia yang Dibawa Mati’

Dua Dugaan Penyerobotan Tanah oleh Pemkot Malang Diadukan ke DPRD

Ayu Gembirowati Fransisca Latih Calon Wali Desa Dukung Indonesia Emas

  • Tentang Javasatu
  • Redaksi
  • Kebijakan Privasi
  • Pedoman Siber
  • Kode Perilaku Perusahaan
  • Perlindungan Wartawan

© 2026 Javasatu. All Right Reserved

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

  • Beranda
  • PENDIDIKAN
  • KESEHATAN
  • EKONOMI
  • PEMERINTAHAN
  • POLITIK
  • HUKUM
  • OLAHRAGA
  • WISATA & KULINER
  • ESAI

© 2026 Javasatu. All Right Reserved