email: javasatu888@gmail.com
  • Beranda
  • PENDIDIKAN
  • KESEHATAN
  • EKONOMI
  • PEMERINTAHAN
  • POLITIK
  • HUKUM
  • OLAHRAGA
  • WISATA & KULINER
  • ESAI
Javasatu.com
Rabu, 5 November 2025
No Result
View All Result
Javasatu.com
No Result
View All Result

Polisi Selidiki Penyebab Kebakaran Pembangunan Gedung SMP Ponpes An Nur 3 Malang

by Agung Baskoro
12 Juli 2025

JAVASATU.COM- Kebakaran melanda area pembangunan gedung SMP Pondok Pesantren (Ponpes) An Nur 3 di Kecamatan Bululawang, Kabupaten Malang, Jumat (11/7/2025) petang. Polisi kini tengah menyelidiki penyebab kebakaran yang menghanguskan material bangunan.

Kebakaran melanda area pembangunan gedung SMP Pondok Pesantren (Ponpes) An Nur 3 di Kecamatan Bululawang, Kabupaten Malang. (Foto: Agung Baskoro/Javasatu.com)

Data terhimpun, peristiwa terjadi sekitar pukul 18.10 WIB. Api membakar tumpukan begesting atau penyangga pengecoran. Meski tak ada korban jiwa, kerugian ditaksir mencapai Rp50 juta.

Penghuni pondok sempat berupaya memadamkan api sebelum tiga unit mobil damkar dari Pemkab Malang dan PG Krebet Baru tiba. Api berhasil dipadamkan sekitar pukul 18.45 WIB.

Kasi Humas Polres Malang, AKP Bambang Subinajar, mengatakan penyelidikan masih berlangsung. Polisi telah melakukan olah TKP dan meminta keterangan sejumlah saksi.

“Proses penyelidikan masih berjalan. Tim dari Polsek Bululawang sudah mengamankan lokasi dan mendalami keterangan saksi,” kata Bambang, Sabtu (12/7/2025).

Ia menegaskan polisi akan menelusuri semua kemungkinan secara objektif dan tidak berspekulasi sebelum penyebab pasti terungkap.

“Kami tangani serius karena lokasi berada di lingkungan pendidikan. Semua prosedur kami jalankan secara profesional,” tegasnya.

BacaJuga :

Sengketa Yayasan SMK Turen Memanas, Laporan Polisi YPTT ke Polda Jatim Masuki Babak Baru

Relawan SPPG Polri di Kabupaten Malang Jalani Tes Kesehatan dan Pelatihan

Hingga kini, belum ada indikasi sabotase, namun semua kemungkinan masih terbuka. Tim Inafis Satreskrim Polres Malang juga diturunkan untuk mendalami penyebab kebakaran secara teknis.

“Belum bisa dipastikan apakah ini kelalaian atau faktor lain. Masih menunggu hasil penyelidikan lengkap,” tutup Bambang. (Agb/Arf)

Bagikan ini:

  • Klik untuk berbagi di WhatsApp(Membuka di jendela yang baru) WhatsApp
  • Klik untuk berbagi di X(Membuka di jendela yang baru) X
  • Klik untuk membagikan di Facebook(Membuka di jendela yang baru) Facebook

Menyukai ini:

Suka Memuat...
Tags: Kecamatan BululawangPolres Malangponpes annur bululawang

Tinggalkan BalasanBatalkan balasan

BERITA TERBARU

Sengketa Yayasan SMK Turen Memanas, Laporan Polisi YPTT ke Polda Jatim Masuki Babak Baru

Relawan SPPG Polri di Kabupaten Malang Jalani Tes Kesehatan dan Pelatihan

ADVERTISEMENT

40 Ribu Pohon Ditanam dan 30 Ribu Ikan Ditebar untuk Pulihkan DAS Serayu

Polda Jateng Bongkar Penipuan Bermodus Rekrutmen Akpol 2025, Korban Rugi Rp2,6 Miliar

Hadapi Musim Hujan, Polres Gresik dan BPBD Perkuat Sinergi Tanggap Darurat Bencana

Prev Next

POPULER HARI INI

OPINI: Reformasi Fiskal Digital dan Transparansi Keuangan Publik

Seorang Marbot Masjid di Driyorejo Ditangkap Polisi Asusila Anak 7 Tahun

Polda Jateng Ungkap Dalang Pemblokiran Jalan Pantura Pati-Juwana

FISIP UI Student Nite Festival 2025, Pergelaran Musik Kampus Paling Bergengsi di Indonesia

Relawan SPPG Polri di Kabupaten Malang Jalani Tes Kesehatan dan Pelatihan

BERITA LAINNYA

40 Ribu Pohon Ditanam dan 30 Ribu Ikan Ditebar untuk Pulihkan DAS Serayu

Polda Jateng Bongkar Penipuan Bermodus Rekrutmen Akpol 2025, Korban Rugi Rp2,6 Miliar

Polda Jateng Ungkap Dalang Pemblokiran Jalan Pantura Pati-Juwana

OPINI: Reformasi Fiskal Digital dan Transparansi Keuangan Publik

FISIP UI Student Nite Festival 2025, Pergelaran Musik Kampus Paling Bergengsi di Indonesia

Prev Next

BERITA KHUSUS

DPRD Kabupaten Malang dan Bupati Sanusi Sepakat Perkuat Tata Kelola Daerah

RSUD Gresik Sehati Resmi Dibuka, Percepat Akses Layanan Kesehatan di Gresik Selatan

Prev Next

POPULER MINGGU INI

Fakta di Balik Tembok Griya Shanta Malang yang Akan Dibongkar, Ada Pagar Besi

Malang Resmi Jadi Kota Kreatif Dunia UNESCO, Bersanding dengan Varna Bulgaria di Bidang Media Arts

Apa Manfaat Kota Malang Masuk Jejaring Kota Kreatif Dunia UNESCO?

Peduli Kesehatan Gigi, Bambang Dental Clinic Malang Gelar Baksos

BRI Dorong Pemberdayaan Ekonomi Desa Lewat Program Desa BRILiaN di Pacitan

  • Tentang Javasatu
  • Redaksi
  • Kebijakan Privasi
  • Pedoman Siber
  • Kode Perilaku Perusahaan
  • Perlindungan Wartawan

© 2025 Javasatu. All Right Reserved

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

  • Beranda
  • PENDIDIKAN
  • KESEHATAN
  • EKONOMI
  • PEMERINTAHAN
  • POLITIK
  • HUKUM
  • OLAHRAGA
  • WISATA & KULINER
  • ESAI

© 2025 Javasatu. All Right Reserved

%d