email: javasatu888@gmail.com
  • Beranda
  • PENDIDIKAN
  • KESEHATAN
  • EKONOMI
  • PEMERINTAHAN
  • POLITIK
  • HUKUM
  • OLAHRAGA
  • WISATA & KULINER
  • ESAI
Javasatu.com
Rabu, 14 Januari 2026
No Result
View All Result
Javasatu.com
No Result
View All Result

Presiden Klub Gresik United Belajar ke Persebaya Menjadi Sepak Bola Profesional

by Sudasir Al Ayyubi
24 Juni 2022

JAVASATU.COM-SURABAYA- Presiden Klub Gresik United (GU) Fandi Akmad Yani yang akrab dipanggil Gus Yani mengunjungi kantor manajemen klub kebanggaan Kota Surabaya, Persebaya, Kamis (23/6/2022).

Presiden Klub Gresik United (GU) Fandi Akmad Yani (kiri) bersama Presiden Klub Persebaya Azrul Ananda. (Foto: Istimewa)

Gus Yani tidak sendiri, ia didampingi CEO GU Muhammad Allan (Gus Allan) serta Manajer Tim Thoriqi Fajrin, dan pelatih kepala Khusaeri. Selain staf official, Manajemen Gresik United juga mengundang mantan pemain Petrokimia Putra asal Brazil, Carlos De Mello.

Kedatangan Gus Yani disambut hangat pemilik Persebaya Surabaya yang juga Presiden Klub yang berjuluk ‘Green Force’ Azrul Ananda beserta jajaran manajemen.

Kedua petinggi klub sepak bola tersebut, berbincang ringan dengan gayeng serta bertukar pikiran mengenai kompetisi Liga Indonesia, revenue (pendapatan) klub dari pertandingan, merchandise, dan panitia penyelenggara (Panpel) sebagai persiapan Gresik United mengarungi kompetisi Liga 2.

Lewat kesempatan ini, Gus Yani beserta manajemen GU juga ingin belajar banyak bagaimana mengelola klub sepak bola profesional seperti Persebaya. Pasalnya, klub tersebut sudah mampu menjual merchandise diluar penjualan tiket pertandingan.

“Kami ingin belajar banyak dari Persebaya klub sepak bola yang dulunya berangkat dari perserikatan sekarang sudah profesional,” ujar Presiden Klub Gresik United, Gus Yani, di Kantor Persebaya di Surabaya, Kamis (23/06/2022).

Mantan Ketua DPRD Gresik itu, juga ingin belajar bagaimana mengelola sepak bola melalui pembinaan pemain usia muda, dan kompetisi usia muda. Hal ini penting karena pembinaan tersebut menjadi tonggak estafet pemain di level senior.

BacaJuga :

PWI Jatim Siapkan Lomba Karya Jurnalistik di HPN 2026, Hadiah Piala Prapanca

Aice Got You! Hadirkan Panggung Bakat Lokal, Dorong Generasi Muda Berkarya di Daerah

“Pembinaan pemain muda sangat penting. Tidak salah kalau Persebaya tidak pusing punya banyak pemain,” ungkap Gus Yani.

Sementara itu, Presiden Klub Persebaya, Azrul Ananda menyambut positif kedatangan manajemen Gresik United yang banyak diisi anak muda yang ingin bertukar pikiran bagaimana mengelola klub sepak bola.

“Persebaya memiliki banyak pemain muda yang bertalenta. Sebab, di internal kami juga menaungi sejumlah sekolah sepak bola (SSB) serta klub internal. Termasuk diantaranya mengelola merchandise secara profesional,” tuturnya.

Diakhir pertemuan, Gus Yani dan Azrul Ananda saling bertukar jersey dan berfoto bersama. Tak lupa, Gus Yani juga menyempatkan diri berfoto dengan objek piala liga 1 yang diperoleh Persebaya setelah menjuarai kasta tertinggi sepak bola tanah air

“Semoga ini menjadi suatu pertanda baik,” kelakar Gus Yani saat foto bersama. (Sir/Nuh)

Bagikan ini:

  • Klik untuk berbagi di WhatsApp(Membuka di jendela yang baru) WhatsApp
  • Klik untuk berbagi di X(Membuka di jendela yang baru) X
  • Klik untuk membagikan di Facebook(Membuka di jendela yang baru) Facebook
Tags: Azrul AnandaFandi Akhmad YaniGresik UnitedPersebaya

Tinggalkan BalasanBatalkan balasan

BERITA TERBARU

Warga Bojonegoro Ingin Berolahraga? Manfaatkan GOR dan Stadion Ini

Asep Kusdinar dan Prof Bisri Orkestrasi Sepak Bola Senang Jatim

LAKSI Mendukung Kinerja BNN Bongkar Pabrik Narkoba di Tangerang

Lapas Malang Perkuat Sinergi dengan Media, Pastikan Keterbukaan Informasi Publik

Jembatan Gantung Garuda Wonosobo Progres 95 Persen Rampung 15 Januari

Prabowo Resmikan SMA Taruna Nusantara Malang, Cetak SDM Unggul Berbasis Iptek

OPINI: Indonesia di Persimpangan Kebijakan Fiskal dan Energi

Ello dan Oki Rengga Nilai Sumut Gudang Bakat Lewat Panggung Kreativitas Nasional

Bangun UMKM Sebelum 30 Tahun, Finetrus Kembangkan Bisnis Sprei Lokal Lewat Shopee

Anak Pekerja Migran di Gresik Kini Punya Kepastian Identitas Hukum

Prev Next

POPULER HARI INI

Rute, Tarif dan Jam Operasional Trans Jatim Malang Raya

Kapolres Batu Resmi Berganti, AKBP Aris Purwanto Gantikan AKBP Andi Yudha

Puisi Esai Denny JA ‘Rahasia yang Dibawa Mati’

Asep Kusdinar dan Prof Bisri Orkestrasi Sepak Bola Senang Jatim

Meski Jenderal Bintang Dua, Mayjen TNI Susilo Dinilai Rendah Hati

BERITA LAINNYA

LAKSI Mendukung Kinerja BNN Bongkar Pabrik Narkoba di Tangerang

Jembatan Gantung Garuda Wonosobo Progres 95 Persen Rampung 15 Januari

OPINI: Indonesia di Persimpangan Kebijakan Fiskal dan Energi

Ello dan Oki Rengga Nilai Sumut Gudang Bakat Lewat Panggung Kreativitas Nasional

Bangun UMKM Sebelum 30 Tahun, Finetrus Kembangkan Bisnis Sprei Lokal Lewat Shopee

Publik Apresiasi Dittipidsiber Bareskrim Polri Bongkar 21 Situs Judol, Aset Rp 96,7 Miliar Disita

Kapendim Blora Ajak Gen Z Bijak Bermedia Sosial

OPINI: Keterbatasan Kebijakan Fiskal dalam Menjaga Stabilitas Ekonomi Makro

Prabowo Resmikan 166 Sekolah Rakyat, Target 500 Sekolah hingga 2029

Eksplor Jogja, Murid SMP YPI Darussalam 1 Cerme Study Tour Sambil Belajar Vlog Digital

Prev Next

POPULER MINGGU INI

Rute, Tarif dan Jam Operasional Trans Jatim Malang Raya

Puisi Esai Denny JA ‘Rahasia yang Dibawa Mati’

Konflik Dualisme Yayasan, 1.600 Siswa STM Turen Malang Terpaksa Libur Sekolah

Jumlah Desa Mandiri di Blora Naik Dua Kali Lipat dalam Setahun

YPTT Bantah Intervensi STM Turen, Tegaskan Hanya Duduki Kantor Yayasan

  • Tentang Javasatu
  • Redaksi
  • Kebijakan Privasi
  • Pedoman Siber
  • Kode Perilaku Perusahaan
  • Perlindungan Wartawan

© 2026 Javasatu. All Right Reserved

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

  • Beranda
  • PENDIDIKAN
  • KESEHATAN
  • EKONOMI
  • PEMERINTAHAN
  • POLITIK
  • HUKUM
  • OLAHRAGA
  • WISATA & KULINER
  • ESAI

© 2026 Javasatu. All Right Reserved