email: javasatu888@gmail.com
  • Beranda
  • PENDIDIKAN
  • KESEHATAN
  • EKONOMI
  • PEMERINTAHAN
  • POLITIK
  • HUKUM
  • OLAHRAGA
  • WISATA & KULINER
  • ESAI
Javasatu.com
Rabu, 12 November 2025
No Result
View All Result
Javasatu.com
No Result
View All Result

IPB Berikan Rekomendasi Persiapan RPJMD Kabupaten Malang

by Syaiful Arif
28 Januari 2020

Javasatu,Malang- Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) Institut Pertanian Bogor (IPB) memberikan tiga rekomendasi hasil penelitian kepada Pemkab Malang

Ketiga Rekomendasi tersebut diantaranya :

1. Pembentukan Sekolah Peternakan Rakyat (SPR) IPB didesa Arjowilangun kalipare untuk mengembangkan komoditas sapi potong dengan membuat usaha penggemukan sapi

2. Menginisiasi Sekolah Perikanan Rakyat IPB di Maguan Ngajum dengan usaha pembenihan ikan lele dan pembesaran ikan lele di desa Blayu Wajak.

3. Pembinaan, pendampingan dan fasilitasi pengembangan Koperasi Sentra Agribisnis Rakyat di kecamatan Dampit

Wakil Ketua LPPM IPB Prof. Dr. drh Agik Suprayogi, Msc, AIF mengatakan ketiga rekomendasi yang disampaikan ini adalah hasil dari penelitian yang dilakukan selama 3 tahun yang diharapkan mampu di aplikasikan Pemkab Malang untuk menentukan arah pembangunan kedepan melalui RPJMD Kabupaten Malang.

“Ketiganya adalah upaya untuk mengurangi angka kemiskinan di Kabupaten Malang, artinya pemberdayaan masyarakat melalui berbagai terobosan perlu dilakukan dengan membentuk usaha mandiri berbasis masyarakat,”kata Prof.Agik selasa (28/1/2020)

BacaJuga :

Jelang Akhir Tahun, Presiden Prabowo Instruksikan Optimalisasi Serapan Anggaran

Wali Kota Malang Tanam Bibit Cabai, Langkah Antisipasi Kenaikan Harga dan Pengendalian Inflasi

Pria asli Malang ini menyebut rekomendasi ini adalah bentuk bhakti yang diberikan civitas IPB kepada Pemkab Malang yang intens untuk bergerak membangun, meski hal ini juga bergantung kebijakan yang akan diambil bupati Malang untuk merespon dan mengimplementasikannya terhadap pembangunan di Kabupaten Malang.

“Kami sengaja mengangkat tema peternakan dan perikanan karena Kabupaten Malang ini merupakan salah satu daerah sentra terbesar dibidang peternakan dan perikanan, didukung kondisi wilayah dan potensi yang sangat mendukung,”tukas Prof Agik

Dunia peternakan lanjut Prof Agik tidak bisa dianggap tuntas hanya dengan mengandalkan peneliti saja, tapi juga keterlibatan masyarakat secara langsung untuk diterjemahkan di lapangan.

“Peternakan ini bukan hanya masalah tekait kandang, bibit sapi tapi juga perlu dipikirkan tentang saluran irigasi dan ketersdiaan lahan hutan untuk mengembangkannya, secara otomatis harus melibatkan seluruh pemangku kepentingan didalamnya,”beber Prof. Agik .

Keterlibatan dunia akademis dalam pembangunan sebuah daerah menurut Profesor kelahiran Kota Malang ini sangat penting, karena bisa memberikan berbagai masukan pemikiran, penelitian yang nantinya akan membawa pengaruh besar terhadap pembangunan sebuah daerah.

Prof Agik berharap dengan ketiga rekomendasi yang dikemukakan pihaknya, mampu diterjemahkan Pemkab Malang dengan mengkaji arah kebijakan pembangunan kabupaten Malang kedepannya. (Git/Js)

Bagikan ini:

  • Klik untuk berbagi di WhatsApp(Membuka di jendela yang baru) WhatsApp
  • Klik untuk berbagi di X(Membuka di jendela yang baru) X
  • Klik untuk membagikan di Facebook(Membuka di jendela yang baru) Facebook

BERITA TERBARU

Jelang HUT ke-80, Polres Gresik Perkuat Jiwa Korsa Brimob Lewat Anjangsana

Operasi Sikat Semeru 2025, Polresta Malang Kota Tangkap 51 Pelaku Kriminal

ADVERTISEMENT

Jelang Akhir Tahun, Presiden Prabowo Instruksikan Optimalisasi Serapan Anggaran

Pemkot Batu Perkuat Kesiapsiagaan Lewat Simulasi Gempa Bumi

Panen Perdana Kacang Tanah, Kakanwil Ditjenpas Jatim Puji Kolaborasi SAE L’SIMA

Prev Next

POPULER HARI INI

OPINI: Pahlawan Dulu Melawan Penjajahan, Pahlawan Kini Melawan Keadaan

Sidang Dugaan Penganiayaan di Malang, Adu Klaim Soal Perbedaan Keterangan Korban

Mahasiswi Indonesia Dapat Pekerjaan Remote di Malaysia Berkat Bootcamp Desain Grafis

Gerakan Wakaf Indonesia Ubah Tanah Wakaf Jadi Kebun Pisang Produktif di Tuban

PLN Sukses Jaga Pasokan Listrik Selama Kejurprov Voli U-19 Jatim di Banyuwangi

BERITA LAINNYA

Jelang Akhir Tahun, Presiden Prabowo Instruksikan Optimalisasi Serapan Anggaran

PLN Sukses Jaga Pasokan Listrik Selama Kejurprov Voli U-19 Jatim di Banyuwangi

DLI Dukung Putra Putri Terbaik Bangsa Lewat Program Beasiswa Global

RSUD Setjonegoro Wonosobo Hadirkan Alat BIA Canggih untuk Ukur Komposisi Tubuh Secara Akurat

Presiden Prabowo Anugerahkan Gelar Pahlawan Nasional kepada 10 Tokoh Lintas Generasi

Prev Next

BERITA KHUSUS

DPRD Kabupaten Malang dan Bupati Sanusi Sepakat Perkuat Tata Kelola Daerah

RSUD Gresik Sehati Resmi Dibuka, Percepat Akses Layanan Kesehatan di Gresik Selatan

Prev Next

POPULER MINGGU INI

Bambang Setiya Budi Terpilih Pimpin Himpunan Dapur Mitra Generasi Emas Jawa Tengah

OPINI: Pahlawan Dulu Melawan Penjajahan, Pahlawan Kini Melawan Keadaan

Panglima TNI Mutasi 57 Perwira Tinggi, Dorong Regenerasi dan Penguatan Struktur Komando

Gerakan Wakaf Indonesia Ubah Tanah Wakaf Jadi Kebun Pisang Produktif di Tuban

FISIP UI Student Nite Festival 2025, Pergelaran Musik Kampus Paling Bergengsi di Indonesia

  • Tentang Javasatu
  • Redaksi
  • Kebijakan Privasi
  • Pedoman Siber
  • Kode Perilaku Perusahaan
  • Perlindungan Wartawan

© 2025 Javasatu. All Right Reserved

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

  • Beranda
  • PENDIDIKAN
  • KESEHATAN
  • EKONOMI
  • PEMERINTAHAN
  • POLITIK
  • HUKUM
  • OLAHRAGA
  • WISATA & KULINER
  • ESAI

© 2025 Javasatu. All Right Reserved