email: javasatu888@gmail.com
  • Beranda
  • PENDIDIKAN
  • KESEHATAN
  • EKONOMI
  • PEMERINTAHAN
  • POLITIK
  • HUKUM
  • OLAHRAGA
  • WISATA & KULINER
  • ESAI
Javasatu.com
Rabu, 22 Oktober 2025
No Result
View All Result
Javasatu.com
No Result
View All Result

Sahabat Sedekah Bantur Ajak Warga Berbagi Sembako untuk Kaum Duafa

by Redaksi Javasatu
9 Agustus 2019

JAVASATU.COM- Komunitas Sahabat Sedekah Bantur mengajak masyarakat untuk aktif berbagi dengan sesama melalui program pembagian sembako bagi warga kurang mampu, khususnya setiap hari Jumat.

Komunitas Sahabat Sedekah Bantur (Foto: Javasatu.com)

Gerakan sosial ini digagas oleh para ibu-ibu Desa Bantur, Kecamatan Bantur, Kabupaten Malang, dengan visi menyebarkan manfaat dan keberkahan sedekah.

Pertemuan perdana komunitas ini digelar di Masjid Darul Muttaqien, Desa Bantur, Rabu (7/8/2019), mengusung tema “Dahsyatnya Shodaqoh”. Kegiatan dihadiri puluhan anggota, menghadirkan ustazah Ismatun Nikmah dari Kepanjen sebagai pembicara.

Pertemuan Perdana Sahabat Sedekah (Foto: Javasatu.com)

Koordinator I Sahabat Sedekah Bantur, Yeni Rinda Widyawati, menjelaskan bahwa komunitas ini terbuka untuk siapa saja yang ingin menyisihkan rezekinya untuk membantu warga yang membutuhkan.

ADVERTISEMENT

“Komunitas ini terbuka seluas-luasnya, bukan hanya untuk warga Bantur, tetapi juga Malang Raya. Niat kami baik, Insyaallah hasilnya juga baik,” ujar Yeni kepada Javasatu.com, Jumat (9/8/2019).

Koordinator II, Ida Isusrianingtyas Rahayu, menambahkan bahwa pertemuan rutin diadakan setiap bulan pada minggu pertama, disertai pengajian yang melibatkan ibu-ibu setempat.

(Gambar: Ist)

Program sedekah ini diharapkan dapat memperkuat solidaritas warga sekaligus membantu meringankan beban masyarakat kurang mampu. Bagi warga yang ingin bergabung, informasi lebih lanjut dapat diperoleh melalui kontak 0857-3606-7925 atau 0851-0119-1930. (jos/nuh)

BacaJuga :

Panen Raya 20 Ton Kubis, Lapas Kelas I Malang Siap Ekspor ke Taiwan

Wabup Malang Lathifah Shohib Dorong Anak Putus Sekolah Kembali Belajar

Bagikan ini:

  • Klik untuk berbagi di WhatsApp(Membuka di jendela yang baru) WhatsApp
  • Klik untuk berbagi di X(Membuka di jendela yang baru) X
  • Klik untuk membagikan di Facebook(Membuka di jendela yang baru) Facebook

Menyukai ini:

Suka Memuat...
Tags: berbagi sesamaDesa BanturKecamatan BanturSahabat Sedekah Bantursedekah

BERITA TERBARU

Dapur SPPG Yayasan Batik Tulis Celaket Malang, Siapkan Sajian Menu ala “Sultan”

Konsep Ramah Lingkungan Jadi Fokus Revitalisasi Alun-Alun Merdeka Malang

ADVERTISEMENT

Sinergi BPJS Kesehatan dan PPAD Perkuat Literasi JKN bagi Purnawirawan TNI AD

Panen Raya 20 Ton Kubis, Lapas Kelas I Malang Siap Ekspor ke Taiwan

Disnaker Kabupaten Pasuruan Hadirkan Pelatihan Kerja Hingga Pelosok Desa

Prev Next

POPULER HARI INI

Dapur SPPG Yayasan Batik Tulis Celaket Malang, Siapkan Sajian Menu ala “Sultan”

Panen Raya 20 Ton Kubis, Lapas Kelas I Malang Siap Ekspor ke Taiwan

Peranan Santri dalam Janji Sumpah Pemuda

Kicaumania Kota Malang Desak Pemkot Buka Kembali Wisata Gantangan Malang Satu Titik

Pengamat Puji Terobosan Korlantas Polri: Bukti Nyata Transformasi Pelayanan Publik Era Prabowo

BERITA LAINNYA

Sinergi BPJS Kesehatan dan PPAD Perkuat Literasi JKN bagi Purnawirawan TNI AD

Disnaker Kabupaten Pasuruan Hadirkan Pelatihan Kerja Hingga Pelosok Desa

Pengamat Puji Terobosan Korlantas Polri: Bukti Nyata Transformasi Pelayanan Publik Era Prabowo

Pengamat Nilai Setahun Pemerintahan Prabowo: Program SR, Kopdeskel dan MBG Berdampak Nyata untuk Rakyat

Peranan Santri dalam Janji Sumpah Pemuda

Prev Next

BERITA KHUSUS

DPRD Kabupaten Malang dan Bupati Sanusi Sepakat Perkuat Tata Kelola Daerah

RSUD Gresik Sehati Resmi Dibuka, Percepat Akses Layanan Kesehatan di Gresik Selatan

Prev Next

POPULER MINGGU INI

Umpatan “Ndasmu” Menurut Rasa Bahasa Jawa

Dapur SPPG Yayasan Batik Tulis Celaket Malang, Siapkan Sajian Menu ala “Sultan”

Fatayat NU Dukun Meriahkan Hari Santri Nasional 2025 dengan Senam dan Jalan Santai

Panen Raya 20 Ton Kubis, Lapas Kelas I Malang Siap Ekspor ke Taiwan

Peranan Santri dalam Janji Sumpah Pemuda

  • Tentang Javasatu
  • Redaksi
  • Kebijakan Privasi
  • Pedoman Siber
  • Kode Perilaku Perusahaan
  • Perlindungan Wartawan

© 2025 Javasatu. All Right Reserved

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

  • Beranda
  • PENDIDIKAN
  • KESEHATAN
  • EKONOMI
  • PEMERINTAHAN
  • POLITIK
  • HUKUM
  • OLAHRAGA
  • WISATA & KULINER
  • ESAI

© 2025 Javasatu. All Right Reserved

%d