email: javasatu888@gmail.com
  • Beranda
  • PENDIDIKAN
  • KESEHATAN
  • EKONOMI
  • PEMERINTAHAN
  • POLITIK
  • HUKUM
  • OLAHRAGA
  • WISATA & KULINER
  • ESAI
Javasatu.com
Rabu, 26 November 2025
No Result
View All Result
Javasatu.com
No Result
View All Result

Agung Hermawan, Banyak Torehkan Prestasi Dancer Profesional

by Yondi Ari
10 November 2020

Javasatu,Malang– Anak muda Malang, seakan tak henti hentinya torehkan prestasi. Salah satunya dari ajang Olah Gerak atau Dance.

Dia adalah Agung Hermawan, a.k.a agunggex, seorang dancer profesional yang telah memenangi berbagai ajang kompetisi dance di Jawa Timur. Namanya ikut melejit setelah beberapa konten Tik Tok nya diminati hampir 30.000 pengikut.

(Foto: Dionisius P/Javasatu.com)

Awal mula Agunggex tertarik masuk dalam dunia dancer setelah menonton acara Gatsby Dance Competiton di salah satu siaran televisi. Melihat gerak lincah dan cool dancer dalam acara tersebut, membuatnya tertantang dan memberanikan diri terjun dalam dunia dance.

Agunggex mengawali karir profesionalnya sebagai dancer di tahun 2012 saat tergabung dalam team Xcalibur Street Crew, Lawang. Bersama rekan setimnya, Agunggex sukses membawa berbagai tropi ajang bergengsi Dancing Competiton.

Salah satunya adalah Juara satu ajang Sparkling Ecora 2018-2019, Beat attack ditahun 2018 Juara 2, Oppo Dancer Competiton juara1 hingga masih banyak lainnya.

Pemuda kelahiran Malang, 25 tahun lalu itu berujar bahwa untuk meraih capaiannya saat ini butuh kerja keras yang tinggi. Dedikasi dan dan disiplin tinggi adalah kunci kesuksesan.

“Dancer di Malang ini seperti kurang dihargai, dari banyak hal mas, seperti fee job performance yang masih di bawah standar. Kadang juga di pandang sebelah mata, ‘masa cuma joget gitu doang minta harga segini’ ya itu sih mas. ” ujarnya.

BacaJuga :

Muhammadiyah Gresik Resmikan LBH dan Advokasi Publik, Siap Bantu Masyarakat

Hari Guru Nasional: Malang Barat dan Selatan Kekurangan Guru

Saat ini Agunggex kesulitan untuk mendapatkan motivasi lebih dalam berkompetisi. Faktor usia dan jam kerja menjadi alasan utama.

“Kadang suka stuck gitu mas kalau latihan. Bingung mau belajar apa lagi karena umur juga. Cepet merasa puas itu musuh besar sih.” imbuhnya.

(Foto: Dionisius P/Javasatu.com)

Saat ini Agunggex tengah membuka kelas dancing umum bagi yang ingin belajar atau memperdalam ilmu olah gerak, bernama Dance X – School. Ia berharap agar kedepannya lebih banyak generasi muda berbakat dalam dunia dancing.

Bagi yang berminat untuk join private dancing, Agunggex menyediakan kelas bagi pemula, intermediate, dan advance di @agung.gex atau @xcaliburstreetcrew. (Dop/Krs)

Bagikan ini:

  • Klik untuk berbagi di WhatsApp(Membuka di jendela yang baru) WhatsApp
  • Klik untuk berbagi di X(Membuka di jendela yang baru) X
  • Klik untuk membagikan di Facebook(Membuka di jendela yang baru) Facebook

BERITA TERBARU

Muhammadiyah Gresik Resmikan LBH dan Advokasi Publik, Siap Bantu Masyarakat

Presiden Rapat bersama Menhan dan Panglima TNI Bahas Koperasi Merah Putih

Lagu “Protes” Milik CHANCHAN, Ungkapan Emosional Sang Vokalis

Hari Guru Nasional: Malang Barat dan Selatan Kekurangan Guru

Presiden Beri Rehabilitasi Eks Pejabat ASDP, Pengamat: Bukti Negara Hadir Jawab Aspirasi Publik

Kota Malang Raih IKK Award 2025, Diakui Berkualifikasi Unggul oleh LAN RI

Demo Buruh Gresik, Tuntut Kenaikan UMK hingga Penguatan URC

Pemkab Gresik Tingkatkan ASN Setda, Sekda Tekankan Disiplin dan Profesionalitas

Hari Guru, Dindik Kabupaten Malang Komitmen Tingkatkan Mutu Pendidikan dan Tuntaskan Status Honorer

Polres Malang Salurkan 4.000 Liter Air Bersih untuk Warga Lawang Terdampak Longsor

Prev Next

POPULER HARI INI

Rute, Tarif dan Jam Operasional Trans Jatim Malang Raya

OPINI: Guru Lagu lan Guru Wilangan

DPRD Kabupaten Malang Soroti Kebutuhan Guru dan Pendidikan di Hari Guru Nasional 2025

Demo Dukung Pembukaan Jalan Tembus Griya Shanta Mengiringi Sidang di PN Malang

Demo Buruh Gresik, Tuntut Kenaikan UMK hingga Penguatan URC

BERITA LAINNYA

Presiden Rapat bersama Menhan dan Panglima TNI Bahas Koperasi Merah Putih

Lagu “Protes” Milik CHANCHAN, Ungkapan Emosional Sang Vokalis

Presiden Beri Rehabilitasi Eks Pejabat ASDP, Pengamat: Bukti Negara Hadir Jawab Aspirasi Publik

OPINI: Guru Lagu lan Guru Wilangan

Menhan dan Panglima TNI Tegaskan Penguatan Pertahanan sebagai Kunci Stabilitas Nasional

TNI Perkuat Reformasi Birokrasi, Komitmen Bangun Aparatur Profesional dan Bersih

Single “Hidup dan Cinta” Bend Of The Rivers Terinspirasi Perjuangan Arul Dampingi Istri Sakit

Blitar Ekraf Kolaborart Festival 2025: Tunjukkan Kreativitasmu, Mari Gabung

TNI Bantu Penyelamatan Badak Jawa di Taman Nasional Ujung Kulon

Kepala BNN Tekankan Peran Pelajar RI di Luar Negeri untuk Indonesia Emas 2045

Prev Next

POPULER MINGGU INI

Rute, Tarif dan Jam Operasional Trans Jatim Malang Raya

Blitar Ekraf Kolaborart Festival 2025: Tunjukkan Kreativitasmu, Mari Gabung

OPINI: Guru Lagu lan Guru Wilangan

Pramuka Kota Malang Membangun Generasi Muda yang Peduli, Kreatif dan Berkarakter

Perusahaan Rokok di Malang Terancam Eksodus, Urus PBG Paling Sulit, DPRD Janji Bereskan

  • Tentang Javasatu
  • Redaksi
  • Kebijakan Privasi
  • Pedoman Siber
  • Kode Perilaku Perusahaan
  • Perlindungan Wartawan

© 2025 Javasatu. All Right Reserved

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

  • Beranda
  • PENDIDIKAN
  • KESEHATAN
  • EKONOMI
  • PEMERINTAHAN
  • POLITIK
  • HUKUM
  • OLAHRAGA
  • WISATA & KULINER
  • ESAI

© 2025 Javasatu. All Right Reserved