email: javasatu888@gmail.com
  • Beranda
  • PENDIDIKAN
  • KESEHATAN
  • EKONOMI
  • PEMERINTAHAN
  • POLITIK
  • HUKUM
  • OLAHRAGA
  • WISATA & KULINER
  • ESAI
Javasatu.com
Senin, 19 Januari 2026
No Result
View All Result
Javasatu.com
No Result
View All Result

Duta Genre Kabupaten Kediri 2025, Mbak Cicha Ajak Remaja Aktif dan Tolak Pernikahan Dini

by Fathur Rohman
23 Oktober 2025

JAVASATU.COM- Grand Final Pemilihan Duta Genre 2025 Kabupaten Kediri digelar meriah sebagai puncak seleksi yang berlangsung selama sebulan terakhir. Acara ini diharapkan menjadi wadah pembentukan remaja sadar, terencana, dan bertanggung jawab dalam menentukan masa depan.

(Foto: ist/javasatu.com)

Bunda Genre Kabupaten Kediri, Eriani Annisa Hanindhito atau akrab disapa Mbak Cicha, menegaskan bahwa pemilihan Duta Genre bukan sekadar ajang prestasi, tetapi sarana membentuk karakter remaja yang berdaya dan berkontribusi bagi masyarakat.

“Dari Pemilihan Duta Genre ini, semoga lahir remaja yang sadar, terencana, dan bertanggung jawab,” ujar Mbak Cicha, Kamis (23/10/2025).

Ia mendorong seluruh finalis agar tetap aktif mengkampanyekan isu-isu penting di kalangan remaja, seperti pencegahan pernikahan dini, kekerasan, dan penyalahgunaan narkoba.

Para finalis juga akan mendapat pembinaan lanjutan agar mampu berkolaborasi dengan instansi dan komunitas lokal dalam membangun ekosistem remaja produktif.

“Kita dorong mereka untuk menyebarkan ilmu dan pengalaman agar manfaatnya bisa dirasakan lebih luas oleh sesama remaja,” tambahnya.

Sementara itu, Kepala DP2KBP3A Kabupaten Kediri, Nurwulan Andadari, menyebut kegiatan ini menjadi bentuk dukungan Pemkab Kediri, khususnya Bupati Hanindhito Himawan Pramana dan Mbak Cicha, dalam memberikan ruang bagi remaja untuk menunjukkan bakat dan prestasi.

BacaJuga :

Kapolres Batu AKBP Aris Purwanto Pimpin Upacara Hari Kesadaran Nasional

Gowes Kemanusiaan di Malang Galang Dana untuk Korban Bencana

Pihaknya optimistis Kabupaten Kediri mampu kembali meraih prestasi di tingkat provinsi, setelah tahun sebelumnya berhasil menempati posisi Juara 2 Duta Genre Jawa Timur.

“Harapannya, tahun depan anak-anak Kediri bisa berprestasi lebih tinggi lagi,” ucapnya.

Di sisi lain, Andadari menyoroti tantangan yang dihadapi Duta Genre, termasuk meningkatnya dispensasi pernikahan dini (diska) yang hingga Agustus 2025 mencapai sekitar 130 kasus.

Ia menegaskan peran Duta Genre tak hanya fokus pada isu tersebut, tetapi juga menyentuh pencegahan pergaulan bebas, penyalahgunaan narkoba (napsa), dan radikalisme.

“Misi mereka tidak hanya soal diska, tapi juga kampanye no free sex, no napsa, dan no terorism,” tegasnya. (kur/uh)

Bagikan ini:

  • Klik untuk berbagi di WhatsApp(Membuka di jendela yang baru) WhatsApp
  • Klik untuk berbagi di X(Membuka di jendela yang baru) X
  • Klik untuk membagikan di Facebook(Membuka di jendela yang baru) Facebook

Menyukai ini:

Suka Memuat...
Tags: DP2KBP3A Kabupaten KediriDuta Genre Kabupaten KediriEriani Annisa HanindhitoMbak CichaPemkab Kediri

Tinggalkan BalasanBatalkan balasan

BERITA TERBARU

Kapolres Batu AKBP Aris Purwanto Pimpin Upacara Hari Kesadaran Nasional

ArumtaLa Rilis Lagu “Salam Sehat”, Angkat Fenomena Gila Olahraga di Indonesia

Gowes Kemanusiaan di Malang Galang Dana untuk Korban Bencana

Kapolres Gresik AKBP Ramadhan Nasution Pimpin Apel Perdana, Tekankan Pelayanan Humanis

Wali Kota Semarang Tegaskan bersama Warga Dorong Penanganan Banjir Terowongan Tol

TNI Temukan Lokasi Jatuhnya Pesawat ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung Maros

Polisi Gagalkan Percobaan Curas di Toko Sembako Randegansari Driyorejo

Kapolres dan Ketua DPRD Pekalongan Terjun Langsung ke Banjir Sipait

Polresta Pati Salurkan 1.000 Paket MBG untuk Korban Banjir

Polisi di Jatiroto Wonogiri Amankan Penerimaan PIP untuk 500 Siswa

Prev Next

POPULER HARI INI

Rute, Tarif dan Jam Operasional Trans Jatim Malang Raya

Wali Kota Semarang Tegaskan bersama Warga Dorong Penanganan Banjir Terowongan Tol

Atlet Sepeda Kota Batu Syafira El Zahra Meninggal Dunia Kecelakaan Lalu Lintas

Puisi Esai Denny JA ‘Rahasia yang Dibawa Mati’

Gowes Kemanusiaan di Malang Galang Dana untuk Korban Bencana

BERITA LAINNYA

ArumtaLa Rilis Lagu “Salam Sehat”, Angkat Fenomena Gila Olahraga di Indonesia

Wali Kota Semarang Tegaskan bersama Warga Dorong Penanganan Banjir Terowongan Tol

TNI Temukan Lokasi Jatuhnya Pesawat ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung Maros

Kapolres dan Ketua DPRD Pekalongan Terjun Langsung ke Banjir Sipait

Polresta Pati Salurkan 1.000 Paket MBG untuk Korban Banjir

Polisi di Jatiroto Wonogiri Amankan Penerimaan PIP untuk 500 Siswa

Helikopter Caracal dan Boeing Skadron 5 Identifikasi Titik Jatuh Pesawat ATR-42

Dankodaeral X Cup 2026 Satukan Masyarakat Papua Lewat Sepak Bola

OPINI: Menimbang Dampak Permendikdasmen Nomor 1 Tahun 2026 bagi Guru, Siswa dan Sekolah

Dankodaeral X Cup 2026 Jadi Wadah Salurkan Energi Positif Anak Muda Papua

Prev Next

POPULER MINGGU INI

Atlet Sepeda Kota Batu Syafira El Zahra Meninggal Dunia Kecelakaan Lalu Lintas

Rute, Tarif dan Jam Operasional Trans Jatim Malang Raya

Puisi Esai Denny JA ‘Rahasia yang Dibawa Mati’

Dua Dugaan Penyerobotan Tanah oleh Pemkot Malang Diadukan ke DPRD

Ayu Gembirowati Fransisca Latih Calon Wali Desa Dukung Indonesia Emas

  • Tentang Javasatu
  • Redaksi
  • Kebijakan Privasi
  • Pedoman Siber
  • Kode Perilaku Perusahaan
  • Perlindungan Wartawan

© 2026 Javasatu. All Right Reserved

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

  • Beranda
  • PENDIDIKAN
  • KESEHATAN
  • EKONOMI
  • PEMERINTAHAN
  • POLITIK
  • HUKUM
  • OLAHRAGA
  • WISATA & KULINER
  • ESAI

© 2026 Javasatu. All Right Reserved

%d