email: javasatu888@gmail.com
  • Beranda
  • PENDIDIKAN
  • KESEHATAN
  • EKONOMI
  • PEMERINTAHAN
  • POLITIK
  • HUKUM
  • OLAHRAGA
  • WISATA & KULINER
  • ESAI
Javasatu.com
Sabtu, 3 Januari 2026
No Result
View All Result
Javasatu.com
No Result
View All Result

Mengulas Semangat Perjuangan Jalan Salak, Ridwan Hisjam Silaturahmi dengan Sedulur MAS TRIP

by Redaksi Javasatu
31 Juli 2019

JAVASATU.COM- Pertempuran Tentara Republik Indonesia Pelajar (TRIP) melawan pasukan penjajah Belanda di Jalan Salak Kota Malang pada 31 Juli 1947 silam menyisakan kisah heroik yang patut untuk selalu diingat.

(Foto: Javasatu.com)

Semangat itu terasa di kediaman politisi Partai Golkar, Ir. H. Ridwan Hisjam di Rumah Aspirasi Ridwan Hisjam Center (RHC) Kota Malang, Rabu (31/7/2018) siang. Beliau menggelar acara silaturahmi dengan Sedulur MAS TRIP dalam peringatan Pahlawan TRIP ke-72.

“Kegiatan ini untuk mengingat kembali jiwa patriot dari dari para pahlawan TRIP. Dengan mengenang jasa-jasa para pahlawan diharapkan mampu memperkuat persatuan kita,” terang politisi yang juga anggota DPR RI Dapil Malang Raya.

Sofyan Edy Jarwoko Saat Memberikan Sambutan (Foto : RH center)

Wakil Walikota Malang, Sofyan Edy Jarwoko yang turut hadir juga mengatakan hal yang sama. Apalagi kejadian perlawanan pahlawan TRIP berada di wilayah Kota Malang,

“Monumen Pahlawan Trip dan monumen monumen lain membuktikan jika Kota Malang bukan hanya kota pendidikan, tapi juga kota para pejuang, sehingga kita berkomitmen untuk terus merawar monumen tersebut,” ujar Sofyan Edy.

Pahlawan Trip, Tentang Perjuangan dan Harapan

Seperti diketahui, monumen pahlawan Trip yang berada di jalan Pahlawan Trip merupakan gambaran perjuangan para pemuda dan tentara pelajar dalam mengahadapi penjajah pada masa Agresi Militer 1. Akibatnya, puluhan tentara pelajar tewas dan di makamkan di Taman Makam Pahlawan TRIP.

(Foto: Javasatu.com)

Sementara itu, Suryadi, seorang anggota DPRD Kota Malang menyampaikan bahwa perjuangan Pahlawan TRIP adalah sejarah bagi warga Kota Malang, tentang perjuangan dan harapan.

BacaJuga :

Dinas PUTR Gresik Tangani 1.511 Titik Jalan Rusak Sepanjang 2025

Kemenimipas Catat Capaian Strategis 2025, Analis Apresiasi Arah Transformasi

“Pahlawan TRIP ini adalah sejarah bagi kita warga Kota Malang tentang perjuangan dan harapan. Semoga kita warga Kota Malang mampu terus menjaga perjuangan ini dalam bentuk yang berbeda, yakni membangun Kota Malang,” ungkap Suryadi, anggota DPRD Kota Malang. (Saf/Jup)

Bagikan ini:

  • Klik untuk berbagi di WhatsApp(Membuka di jendela yang baru) WhatsApp
  • Klik untuk berbagi di X(Membuka di jendela yang baru) X
  • Klik untuk membagikan di Facebook(Membuka di jendela yang baru) Facebook

Menyukai ini:

Suka Memuat...
Tags: Ridwan HisjamTentara Republik Indonesia PelajarTRIP
ADVERTISEMENT

BERITA TERBARU

Dinas PUTR Gresik Tangani 1.511 Titik Jalan Rusak Sepanjang 2025

Kemenimipas Catat Capaian Strategis 2025, Analis Apresiasi Arah Transformasi

Strategi Disdik Jatim di 2026: Jamin Anggaran Pendidikan 20% Tetap Jadi Prioritas Utama

Data Lengkap: Daftar 38 Sekolah di Malang Raya Penerima Bantuan Revitalisasi Sarpras

Tancap Gas Awal Tahun, Khofifah Resmikan Revitalisasi 38 Sekolah di Malang Raya

Investor Ritel Melejit, bluRDN Permudah Buka RDN Saham secara Digital

Dedikasi Berbuah Pangkat, 137 Personel Polres Malang Naik Jabatan

OPINI: Kebijakan Fiskal Digital untuk Transparansi dan Antikorupsi

Polisi Tangkap Kapal Trawl di Gresik, Lindungi Ekosistem Laut dari Kerusakan

Jelang Sertijab Dandim, Kodim Blora Jalani Verifikasi Korem 073

Prev Next

POPULER HARI INI

Rute, Tarif dan Jam Operasional Trans Jatim Malang Raya

PN Kepanjen Gandeng PBH Peradi Malang, Perkuat Akses Bantuan Hukum Gratis

Rehabilitasi Gedung Diponegoro RSUD Kanjuruhan Diputus Kontrak Sesuai Aturan

Dedikasi Berbuah Pangkat, 137 Personel Polres Malang Naik Jabatan

Tersesat di Hutan Bawean, 4 Wisatawan Asal Sidoarjo Diselamatkan Polisi

BERITA LAINNYA

Kemenimipas Catat Capaian Strategis 2025, Analis Apresiasi Arah Transformasi

Strategi Disdik Jatim di 2026: Jamin Anggaran Pendidikan 20% Tetap Jadi Prioritas Utama

Data Lengkap: Daftar 38 Sekolah di Malang Raya Penerima Bantuan Revitalisasi Sarpras

Investor Ritel Melejit, bluRDN Permudah Buka RDN Saham secara Digital

OPINI: Kebijakan Fiskal Digital untuk Transparansi dan Antikorupsi

Jelang Sertijab Dandim, Kodim Blora Jalani Verifikasi Korem 073

Apresiasi RAT Polda Metro Jaya, Polisi Dinilai Kian Dekat dengan Rakyat

Panglima TNI Pantau Pengamanan Tahun Baru 2026, Ribuan Personel dan Alutsista Dikerahkan

Polda Jateng Apresiasi Warga, Malam Tahun Baru 2026 Berjalan Aman dan Kondusif

Kapolri Cek Langsung Pengamanan Tahun Baru 2026 di Bundaran HI

Prev Next

POPULER MINGGU INI

Rute, Tarif dan Jam Operasional Trans Jatim Malang Raya

Diduga Rem Blong di Pasar Kertek Wonosobo, Truk Hantam Motor dan Toko

Puisi Esai Denny JA ‘Rahasia yang Dibawa Mati’

Isi Libur Natal, Siswa MA An-Nur Bululawang Ikuti Pelatihan Wirausaha Shibori

Sempat Ricuh, Dua Kontainer Bantuan Warga Malang Raya di Sumut Akhirnya Bisa Didistribusikan

  • Tentang Javasatu
  • Redaksi
  • Kebijakan Privasi
  • Pedoman Siber
  • Kode Perilaku Perusahaan
  • Perlindungan Wartawan

© 2026 Javasatu. All Right Reserved

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

  • Beranda
  • PENDIDIKAN
  • KESEHATAN
  • EKONOMI
  • PEMERINTAHAN
  • POLITIK
  • HUKUM
  • OLAHRAGA
  • WISATA & KULINER
  • ESAI

© 2026 Javasatu. All Right Reserved

%d